10 Pekerja Seks Komirsial dari Luar Daerah, Serbu Kabupaten Pasuruan

- Redaksi

Kamis, 7 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASURUAN,RadarBangsa.co.id – Praktik prostitusi di wilayah Kabupaten Pasuruan masih saja menggeliat. Buktinya, masih saja banyak pekerja seks komersial (PSK) yang mangkal di sejumlah tempat.

Bahkan, mereka beroperasi tak kenal waktu. Siang hari pun mereka tetap mangkal. Hal itu terbukti dari giat operasi yang dilakukan Satpol PP Kabupaten Pasuruan kemarin (6/11).

Dalam operasi pekat tersebut, petugas mengamankan 10 PSK. Mereka keseluruhannya bukan berasal dari Kabupaten Pasuruan. “Ada yang dari Jombang, Lumajang, Probolinggo, Malang, hingga Kediri ataupun Situbondo,” kata Kabid Ketertiban Umum dan Perlindungan Masyarakat Satpol PP Kabupaten Pasuruan Edy Prayitno.

Baca Juga  Pemkab Pasuruan Proaktif dalam Rakor Kehumasan Se-Jatim

Edy –sapaannya- menyampaikan, operasi pekat itu dilakukan sebagai upaya menanggulangi pelacuran di wilayah Kabupaten Pasuruan. Hal ini seperti yang diatur dalam Perda Nomor 3 Tahun 2017 tentang Penanggulangan Pelacuran.

Karena pelacuran menjadi salah satu risiko penyebar penyakit menular. Seperti HIV dan penyakit berbahaya lainnya. “Ini sebagai upaya dalam meminimalisasi penyebaran HIV/ADIS di wilayah Kabupaten Pasuruan yang disebarkan dari pelacuran,” ulasnya.

Giat operasi pekat itu berlangsung mulai pukul 11.00. Tak kurang dari 15 petugas dikerahkan. Mereka menyisir sejumlah wilayah yang diindikasi menjadi tempat mangkal PSK.

Baca Juga  Komnas Perlindungan Anak Berduka : Dhanang Sasongko Meninggal di Serang Covid 19

Selain kawasan Pasar Baru, petugas juga melakukan penyisiran di wilayah Sedarum hingga Karanganyar. Operasi itu berjalan tak mudah karena sempat diwarnai aksi kejar-kejaran. Sejumlah PSK yang tak mau diciduk, memilih kabur.

Namun, karena kalah cepat, mereka pun ditangkap. Dari tiga tempat tersebut pol pp kab pasuruan berhasil mengamankan 10 psk. dikawasan pasar baru 6 0rang diantaranya, Sp 50 asal kabupaten Lumajang, Ni 20 asal kabupaten jombang, Mnt asal kabupaten Situbondo, Ss 38, asal kabupaten Lumajang, Sh, asal kabupaten Probolinggo, As 47 asal kabupaten Lumajang , Kawasan Sedarum 2 Orang, Fr 40 asal kabupaten Lumajang , Ls 36 asal kabupaten Nganjuk , Kawasan Karanganyar 2 Orang , Li 40 asal kabupaten Malang, Ts 39 asalkabupaten Kediri, Kebanyakan dari mereka sedang menunggu pelanggan. Tapi, ada pula dari mereka yang sempat kejar-kejaran dengan petugas, tambahnya.

Baca Juga  Gubernur Khofifah Didampingi Pj Bupati Pasuruan Resmikan 10.550 Panel Surya PT HM Sampoerna

Mereka kemudian digiring ke Dinsos Kabupaten Pasuruan untuk menjalani pemeriksaan dan pembinaan. ( Ank/ ek)

Berita Terkait

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79
HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi
Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai
Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani
Disambut Gelombang Doa, Khofifah Motivasi Santri Ponpes Al Anwar untuk Raih Pendidikan Tinggi dan Tegaskan Komitmen Majukan Pesantren
JNE Raih Penghargaan di Indonesia CSR Awards 2024
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:27 WIB

HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 19:21 WIB

Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB