Ada yang Beda di ASN Bangkalan

- Redaksi

Kamis, 24 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANGKALAN, RadarBangsa.co.id – Ada yang berbeda dari kalangan ASN di Pemkab Kabupaten Bangkalan hari ini, seluruh ASN Bangkalan pagi ini kompak menggunakan pakaian adat Madura berupa marlenaan dan pesa’an.

Pakain adat tersebut, rupanya menjadi busana wajib setiap tanggal 24 oktober, untuk memperingati sekaligus mengikuti Upacara Hari Jadi Bangkalan.

Pada tahun ini upacara hari jadi Bangkalan ke 488 tahun 2019 yang dilaksanakan di Halaman Pemkab Bangkalan juga berlangsung khidmat.

Baca Juga  Ketua KPU Pasuruan Ungkap Temuan Surat Suara Bermasalah

Menurut Bupati Bangkalan R.Abdul Latif Amin Imron tema hari jadi yang mengusung mewujudkan masyarakat yang religius, sejahtera dan berpotensi lokal menjadi spirit untuk pembangunan Bangkalan ke depan.

“Tema hari jadi Bangkalan pada tahun ini memiliki keselarasan dengan visi dan misi pembangunan Kabupaten Bangkalan.

Pembangunan bukan hanya dalam bentuk infrastruktur, namun pembangunan SDM dan masyarakat yang unggul dengan diimbangi oleh moral dan nilai-nilai agama sebagai masyarakat yang religius merupakan fondasi pembangunan yang utama dan penting.

Baca Juga  AS Truk Pecah Sebabkan Macet Total di Blega, Polres Bangkalan Himbau Pengguna Jalan Gunakan Pantura

Hal tersebut sebagai filter terhadap dampak negative kemajuan zaman,”ujar Ra Latif saaat menjadi inspektur upacara peringatan hari jadi Bangkalan.

Selain tiu Ra Latif juga menyampikan bahwa fokus utama pembangunan Bangkalan kedepan adalah peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui ekomomi kerakyatan dan penguatan UMKM dengan memanfaatkan potensi lokal serta pemanfaatan kemajuan teknologi, guna menjawab tantangan era industri 4.0.

Baca Juga  Puluhan Petani di Paciran Lamongan Geruduk Kantor Desa, Pertanyakan Pembelian dan Pembebasan Lahan

Upacara peringatan hari jadi juga diisi dengan pemberian piagam penghargaan oleh Pemkab Bangkalan pada Kejaksaan Negeri Bangkalan atas dedikasi dalam memberikan pelayanan publik pada masyarakat Bangkalan.

Pada kesempatan tersebut, juga dilakukan penyerahan program CSR BRI peduli sarana umum pada Dinas Kesehatan, yang diterima langsung oleh Bupati Bangkalan berupa ambulance senilai 250 juta.(Ruslan)

Berita Terkait

Jelang Lebaran, Gubernur Khofifah Pastikan Stok Sembako Aman di Pasar Pangan Murah Sidoarjo
Apresiasi Gubernur Khofifah : 1.000 Seniman dan 148 Juru Pelihara Cagar Budaya Terima Penghargaan
Bupati Lamongan Ajak Ulama dan Umara Bersinergi dalam Pembangunan Daerah
Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD
Wakil Bupati Asahan Sampaikan LKPJ 2024 di DPRD Asahan
Wakil Bupati Asahan Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Gedung BLK
Pemkab Sidoarjo Perkuat Perlindungan Sosial Pekerja dengan MoU Bersama BPJS Ketenagakerjaan
BPJS Kesehatan Buka Posko Mudik di Delapan Titik Selama Lebaran 2025
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:43 WIB

Jelang Lebaran, Gubernur Khofifah Pastikan Stok Sembako Aman di Pasar Pangan Murah Sidoarjo

Kamis, 27 Maret 2025 - 09:16 WIB

Apresiasi Gubernur Khofifah : 1.000 Seniman dan 148 Juru Pelihara Cagar Budaya Terima Penghargaan

Kamis, 27 Maret 2025 - 08:59 WIB

Bupati Lamongan Ajak Ulama dan Umara Bersinergi dalam Pembangunan Daerah

Kamis, 27 Maret 2025 - 07:56 WIB

Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Rabu, 26 Maret 2025 - 23:48 WIB

Wakil Bupati Asahan Sampaikan LKPJ 2024 di DPRD Asahan

Berita Terbaru

(Tenga) Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi (ist)

Politik - Pemerintahan

Bupati Lamongan Ajak Ulama dan Umara Bersinergi dalam Pembangunan Daerah

Kamis, 27 Mar 2025 - 08:59 WIB

Bupati Bangkalan, Lukman Hakim, menyampaikan Nota Pengantar LKPJ Pemerintah Kabupaten Bangkalan Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD Bangkalan (Dok foto Istimewa)

Politik - Pemerintahan

Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Kamis, 27 Mar 2025 - 07:56 WIB