Bupati Lamongan, Berharap Herd Immunity Segera Terbentuk Untuk PTM

- Redaksi

Sabtu, 14 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Sebanyak 300 siswa SMP Negeri I Kembangbahu, Lamongan, menjalani vaksinasi Covid-19 di lingkungan sekolah, Sabtu (14/08/2021).

Kegiatan ini merupakan rangkaian dari peringatan Hari Pramuka ke 60.
“Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian peringatan Hari Pramuka. Kami berharap dengan dilaksanakan vaksinasi dan rapid ini.

Baca Juga  Naas! Tertimpah Pohon Karet Patah di Jalan Dradah-Modo Lamongan, Pengendara Motor Tewas

Nantinya dapat membentuk herd imunity di Kabupaten Lamongan terutama di lingkungan pendidikan dan siswa,” terang Bupati Yes saat meninjau di lokasi vaksinasi.

Baca Juga  Gubernur Khofifah Wisuda 3.964 Tahfidz di Lamongan, Sukseskan Gerakan Menghafal

Tujuan dari vaksinasi ini adalah untuk membentuk herd immunity siswa untuk persiapan pembelajaran tatap muka (PTM).

Baca Juga  Hana Fadel Muhammad Terpilih Sebagai Ketua Umum DPW LASQI DKI

Sementara ini di Kabupaten Lamongan kegiatan belajar mengajar sepenuhnya dilakukan secara daring sesuai dengan ketentuan PPKM di wilayah Jawa dan Bali. (Ful)

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB