Cegah Covid-19 Polsek Pegantenan Pamekasan, Terapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat Dikampung Tangguh Semeru

- Redaksi

Selasa, 7 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN, Radarbangsa.co.id – Gerbang salam masuk zona merah setelah banyak peningkatan terkonfirmasi virus covid19,hingga terhitung pada hari Sabtu kemarin jumlah terpapar sudah mencapai 128 orang , maka salah satu langkah Polres Pamekasan Polsek Pegantenan guna mengantisipasi adanya penyebaran Covid-19 di wilayah , dengan cara memberdayakan kampung tangguh yang sudah dikukuhkan di desa pada bulan Juni kemarin.

Baca Juga  Serba Terbatas Jumlah, Desa Sukapura Cidaun Cianjur Distribusikan Bantuan Musibah Dampak Banjir Bandang

Satgas Covid19 gencar menerapkan beberapa langkah mulai dari traching orang yang pernah kontak dengan pasien hingga memberikan penyuluhan pola hidup sehat.

Kapolsek Pegantenan, AKP H.Junaidi SH mengatakan selain upaya preventif dengan menggencarkan promosi kampung tangguh semeru, dengan penerapan pola hidup bersih dan sehat, pihaknya juga terus melakukan tracing penyebaran covid19 di wilayah.

Pegantenan dan Puskesmas Bulangan Haji melakukan rapid test warga masyarakat yang pernah kontak dengan pasien sesuai dengan protap yang sudah di ditetapkan,” jelas nya Selasa (07/07/2020).

Baca Juga  Polres Pamekasan Peduli Keselamatan Tahap III,134 Peserta Cek Suhu Tubuh

Selain itu, kata Kapolsek, di wilayahnya sudah terbentuk tiga Kampung Tangguh Covid-19 ,diantaranya Desa Bulangan Barat, Desa Plakpak, Desa Bulangan Haji,serta satu pesantren tangguh di Ponpes AlMujtamak Desa Plakpak.

Dibentuknya kampung tangguh maupun pesantren tangguh tersebut sebagai upaya penanggulangan pandemi virus covid-19.

Baca Juga  Ketua Ranting Serta Pengurus Perguruan Silat Se Kecamatan Turi Jalin Silahturahmi

Dengan demikian seluruh elemen masyarakat akan saling bahu membahu dalam mencegah penyebaran virus corona di Kampung Tangguh secara mandiri,kata Kapolsek

“Diharapkan dengan dibentuknya Kampung Tangguh tidak ada lagi warga yang terpapar Covid-19. Karena semua warga bersama-sama terlibat dalam melakukan pencegahan penyebaran virus corona tersebut,”pungkasnya

(Mer)

Berita Terkait

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri
Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten
Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani
Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
KPU Lamongan Resmi Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati 2024
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Tekankan Komitmen Pengembangan Olahraga Rekreasi
Ribuan Massa Padati Gelora Delta Sidoarjo dalam Acara Istighotsah dan Deklarasi Pasangan Cabup-Cawabup Mas Iin-Edy Widodo
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri

Senin, 30 September 2024 - 23:43 WIB

Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten

Jumat, 27 September 2024 - 21:36 WIB

Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani

Jumat, 27 September 2024 - 20:25 WIB

Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi

Selasa, 24 September 2024 - 17:07 WIB

Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas

Berita Terbaru

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB