Dampingi Tim Dinas Pertanian dan Peternakan Tangani PMK, Serda Romelan : ‘Kandangnya Harus Selalu Bersih’

- Redaksi

Kamis, 14 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Serda Romelan Saat Mendampingi Tim Pertanian dan Peternakan (Dok Foto Riyaman)

Serda Romelan Saat Mendampingi Tim Pertanian dan Peternakan (Dok Foto Riyaman)

LUMAJANG, RadarBangsa.co.id – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 0821/15 Tekung, Serda Romelan, melaksanakan pendampingan tim Dinas Pertanian dan Peternakan dalam penanganan hewan ternak sapi terdampak Penyakit Mulut dan Kaki (PMK), di Dusun Darungan, Desa Wonokerto Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Jawa timur, Kamis (14/7/2022).

Baca Juga  Wakil Ketua DPRD Kabupaten Lumajang Hadiri Agenda Kenal Pamit Kapolres Lumajang

Disela kegiatannya, kepada Radar bangsa.co.id, Serda Romelan mengatakan, kegiatan dilaksanakan dalam rangka penanganan PMK pada hewan ternak sapi.

Selain memberikan suntikan pada hewan ternak, kata Romelan, juga diberikan penyuluhan secara teori terkait virus PMK kepada para peternak.

“Salah satu cara pencegahan yang baik terhadap virus PMK itu tidak hanya memberikan makanan yang bagus untuk hewan ternak, tetapi juga faktor kandang yang harus memenuhi syarat,” terang Serda Romelan, yang selalu dekat dengan warga binaannya ini.

Baca Juga  Resmi Dilantik DPK Perempuan Tani HKTI Kabupaten Lumajang, Semoga dapat Meningkatkan Kesejahteraan Petani

Serda Romelan menyampaikan, sarana prasara seperti kandang untuk hewan ternak harus selalu dijaga kebersihannya. Karena itu, peternak diharapkan setiap pagi dan sore rajin membersihkan kotoran hewan yang ada di dalam kandang.

Baca Juga  Pastikan Ibadah Berjalan Aman, Polres Banjarnegara Lakukan Pengamanan Perayaan Waisak 2022

“Diharapkan, para peternak ekstra melakukan mengawasi maupun merawat hewan ternaknya,” harapnya.

Pantauan media ini, kegiatan penanganan PMK berjalan lancar.

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB