Di Young Entrepreneur Festival 2019, Olpedia Tidak Basa Basi Mendukung Program Pemerintah

- Redaksi

Kamis, 28 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Olpedia Indonesia menggelar Seminar & Talkshow Young Entrepreneur Festival 2019 di Gedung Airlangga Convention Center (ACC), Kampus C Universitas Airlangga (Unair), Surabaya.

Narasumber yang dihadirkan dalam acara ini sangatlah menarik hingga kancah internasional, yakni, King of Youtuber Asia, Atta Halilintar, Founder Success Before 30 (SB30) dan CPN Grup of Companies, Chandra Putra Negara, Founder olpedia.com Abi Atria, Top 10 Miss Tourism, Queen International 2018 dan Putri Pariwisata Indonesia 2017, Revindia Carina, dan Founder Handmadeshoesby, Delta Led Surabaya dan Delvation Store, Tomliwafa.

Atta dalam talkshownya mengatakan, stop Omong Doang (Omdo)! Mulai sekarang dan mengejar impian tahun 2020, darah muda ribuan peserta acara dan semua orang, buang zona malas! Mulai dari berhentiin ngomongin orang, fokus sama yang mau dicapai.

“Milenial power (kekuatan kaum anak muda -red) turunkan angka pengangguran! Ini usaha kalian memberikan kontribusi pada kemajuan bangsa tercinta kita Indonesia. Thank you 8000 Atta Team (Ateam) yang sudah memenuhi dan memeriahkan acara menggali wawasan entrepreneur sukses,” ujar CEO AHHA Corp tersebut. Kamis, (28/11/2019).

Sementara itu, Founder PT Olpedia Global Teknologi, Abi Atria dalam pemaparan entrepreneurnya menyatakan, sebuah negara maju, diperlukan banyak pengusaha. Ratio yang dibutuhkan adalah minimal 14% dari total jumlah penduduknya. Sedangkan, saat saat ini pengusaha Indonesia baru mencapai 3,1% dari jumlah penduduknya.

“Olpedia tidak basa-basi untuk mendukung semua program pemerintah. Kami tidak tertarik dengan pencitraan-pencitraan kosong. Dan lebih memilih untuk melakukan sebuah aksi nyata. Dan solusi saya pilihlah jalur teknologi, karena hampir setiap aspek kehidupan membutuhkan teknologi. Dan generasi muda adalah pengguna teknologi tertinggi,” ujar pemilik akun instagram @olpediaid tersebut.

Sasaran selain teknologi, kata Abi, adalah melakukan pendidikan kewirausahaan melalui event, dengan mempertemukan para pelaku entrepreneur ternama untuk menarik
minat dan bakat milenial / generasi muda.

“Dan dilanjutkan dengan sebuah program pelatihan bimbingan khusus dengan model inkubasi berbasis kreatif demi terciptanya generasi muda yang berkualitas dan akan membawa maju indonesia. Sehingga Indonesia terpandang di mata dunia,” pungkas Praktisi Technopreneur tersebut. (ari)

Berita Terkait

Presiden Prabowo Resmikan 17 Stadion, Khofifah : Jatim Siap Jadi Tuan Rumah Ajang Nasional dan Internasional
Renovasi Miliaran Rupiah, Lampu Stadion Gelora Delta Sidoarjo Masih Perlu Perbaikan
Komisi C DPRD Lamongan Sidak Stadion Surajaya Jelang Peresmian
Laga Persela Lamongan vs Persijap Ricuh, Suporter Tuntut Perubahan di Manajemen
Bripda Teuku Tegar Abadi Raih Prestasi di Kejuaraan Nasional, Kapolres Lamongan Beri Apresiasi
Seleksi POPDA tinju 2025 Semarang mencari petinju muda berbakat
Lanjutkan Tren Kemenangan, Arema FC Optimis Taklukan PSM di Kandang
Sirilus Siko, Kurir JNE Disabilitas yang Viral, Kembali Perkuat Timnas Amputasi Indonesia
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 22:31 WIB

Presiden Prabowo Resmikan 17 Stadion, Khofifah : Jatim Siap Jadi Tuan Rumah Ajang Nasional dan Internasional

Jumat, 7 Maret 2025 - 18:55 WIB

Renovasi Miliaran Rupiah, Lampu Stadion Gelora Delta Sidoarjo Masih Perlu Perbaikan

Rabu, 26 Februari 2025 - 21:43 WIB

Komisi C DPRD Lamongan Sidak Stadion Surajaya Jelang Peresmian

Rabu, 19 Februari 2025 - 07:11 WIB

Laga Persela Lamongan vs Persijap Ricuh, Suporter Tuntut Perubahan di Manajemen

Selasa, 18 Februari 2025 - 08:39 WIB

Bripda Teuku Tegar Abadi Raih Prestasi di Kejuaraan Nasional, Kapolres Lamongan Beri Apresiasi

Berita Terbaru

Konferensi pers Polres Lamongan hasil Operasi Pekat Semeru 2025 (ist)

Hukum - Kriminal

Operasi Pekat Semeru 2025, Polres Lamongan Berantas Kriminalitas

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:45 WIB

Foto: Baju putih Kepala kantor BPN Batu Nasep Vandi Sulistiyo,S.ST. kanan Ketua GRIB JAYA Batu, Suliono,SH.,MKn.Bidang Humas Heru Iswanto. (ist)

Politik - Pemerintahan

DPC GRIB JAYA Kota Batu dan BPN, Lakukan Sinergitas dalam Masalah Tanah

Kamis, 20 Mar 2025 - 20:03 WIB

Bupati Lamongan Yuhronur Efendi (ist)

Politik - Pemerintahan

Bupati Lamongan Percepat Pensertifikatan Tanah Wakaf Gratis

Kamis, 20 Mar 2025 - 19:56 WIB