Diwarnai Ketegangan dan Rasa Canggung, Pembelajaran Tatap Muka Ke II di SMPN 2 Sampang

- Redaksi

Rabu, 9 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Kiri) Suasana pintu masuk UPTD SMPN 2 Sampang  saat hari pertama Uji coba Pembelajaŕan tatap muka terbatas ke 2

(Kiri) Suasana pintu masuk UPTD SMPN 2 Sampang saat hari pertama Uji coba Pembelajaŕan tatap muka terbatas ke 2

SAMPANG, RadarBangsa.co.id – Rasa canggung dan tegang mewarnai proses Uji coba Pembelajaran tatap muka terbatas ke II di SMPN 2 Sampang Madura Jawa Timur

Kondisi itu tampak pada siswa sejak mulai memasuki halaman Sekolah sampai di dalam ruangan rabu 9/9

Pantauan reporter RB dilokasi tampak para siswa kaget dan bertanya tanya dengan situasi yang ada, namun tetap tertib dan melaksanakan instruksi dari Guru yang bertugas di halaman Sekolah

Selain menggunakan masker, siswa yang baru datang tertib antri menjalani pemeriksaan suhu maupun cuci tangan

Baca Juga  Bertambahnya Dua Pasien Positif Covid-19 Di Sampang, Hantarkan Pergantian Jubir Gugus Tugas

Mengetahui suasana yang tidak mengenakkan itu, Kepala Sekolah UPTD SMPN 2 Sampang Drs Purwo Santoso M.Pd yang ikut memantau situasi langsung mengambil langkah

Ia memerintahkan kepada Guru yang bertugas di halaman Sekolah agar bersikap ramah dan tersenyum saat mengatur siswa saat menjalani prosesi protokol kesehatan

Selain itu kepada Guru yang lain lebih banyak memberikan pengenalan kondisi terlebih dahulu sebelum memulai pembelajaran di dalam kelas
“Biasa mas, hari pertama masuk setelah hampir 6 bulan siswa melakukan pembelajaran di rumah,”ujarnya rabu 9/9

Baca Juga  Pelajar Disabilitas Rungu di Lamongan Mengikuti Pelatihan Pembelajaran Keterampilan Membatik

Ia mengaku persiapan dalam melaksanakan Uji coba Pembelajaran tatap muka terbatas ke II cukup matang menyesuaikan dengan juknis yang ada

Dijelaskan; dalam Uji coba Pembelajaran tatap muka terbatas II UPTD SMPN 2 Sampang membuka 19 kelas, setiap kelas ada yang 8 siswa dan ada juga 9 siswa dengan sistem 2 Shift

Ditambahkan, kegiatannya ada 4 sesi yaitu kegiatan chek in, kegiatan awal pembelajaran, kegiatan akhir dan kegiatan chek out

Baca Juga  Polres Sampang Laksanakan Giat Vaksinisasi di Pondok Pasantren

Sebelumnya Dinas Pendidikan (Disdik) Sampang 24/8 melakukan Uji coba Pembelajaran tatap muka terbatas I terhadap Satuan Pendidikan di Kecamatan Torjun, Tambelangan dan Ketapang

Usai Uji coba I selama 14 hari itu dilakukan Rapit tes bagi Guru yang melaksanakan Pembelajaran tatap muka terbatas I

Setelah itu Uji coba Pembelajaran tatap muka terbatas ke II dilakukan terhadap Satuan Pendidikan di 11 Kecamatan, sedangkan tiga Kecamatan yang sudah melaksanakan Uji coba I memberlakukannya kepada seluruh Satuan Pendidikan yang ada.

(Her)

Berita Terkait

Khofifah – Emil Silaturahmi ke PW NU Jatim, Bahas Pendidikan dan Masa Depan Jatim
Pjs Bupati Sidoarjo Ajak Siswa Teladani Akhlak Nabi Muhammad
Pj Gubernur Adhy : KEK Singhasari Unggul dengan Layanan Digital Terintegrasi
LKBB Banyuwangi 2024, Ajang Disiplin dan Kekompakan Siswa
Workshop AI untuk Pendidik SD di Bangkalan
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
Kreativitas dan Kewirausahaan, Outing Class Siswa SD Al Muslim ke Sult Cafe
Despendikbud dan Kapolres Madiun Kolaborasi Gelar Lomba Polisi Cilik se-Kabupaten
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:26 WIB

Khofifah – Emil Silaturahmi ke PW NU Jatim, Bahas Pendidikan dan Masa Depan Jatim

Selasa, 1 Oktober 2024 - 22:35 WIB

Pjs Bupati Sidoarjo Ajak Siswa Teladani Akhlak Nabi Muhammad

Jumat, 27 September 2024 - 18:24 WIB

Pj Gubernur Adhy : KEK Singhasari Unggul dengan Layanan Digital Terintegrasi

Kamis, 26 September 2024 - 07:51 WIB

LKBB Banyuwangi 2024, Ajang Disiplin dan Kekompakan Siswa

Rabu, 25 September 2024 - 09:48 WIB

Workshop AI untuk Pendidik SD di Bangkalan

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB