HUT BUMN Ke – 25 Tahun, Bupati Lahat Bersama Jajaran Direksi PT Bukit Asam Melepas Jalan Santai

- Redaksi

Minggu, 5 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Lahat bersama jajaran Direksi PT Bukit Asam saat melepas jalan santai (Dok foto PTBA for RB)

Bupati Lahat bersama jajaran Direksi PT Bukit Asam saat melepas jalan santai (Dok foto PTBA for RB)

LAHAT, RadarBangsa.co.id – Dalam Rangka HUT BUMN ke – 25 Tahun,Bupati Lahat bersama jajaran Direksi PT Bukit Asam melepas jalan santai. yang diikuti ribuan warga Kabupaten Lahat dipusatkan di lapangan MTQ Lahat, Minggu (05/03/2023).
Nampak hadir Wakil Bupati Lahat, Sekretaris Daerah (Sekda) Lahat, Dandim 0405 Lahat, Kapores Lahat dan seluruh Forkompimda Lahat.

Dengan mengusung tema “BUMN Indonesia Sehat” Jalan santai ini juga memberikan door prize dengan hadiah utama 1 unit motor dan hiburan artis artis ibu kota.

Bupati Lahat Cik Ujang, SH mengungkapkan terimakasihnya kepada pihak PTBA yang telah memilih Kabupaten Lahat menjadi salah satu tempat penyelenggaraan hari jadi BUMN dengan melibatkan masyarakat.

“Sekali lagi atas nama Pemerintah Kabupaten Lahat dan Masyarakat mengucapkan terimakasih kepada pihak penyelenggara, saya yakin panitia sudah mempersiapkan segala sesuatu yang terbaik untuk menyukseskan kegiatan ini,” ungkapnya.

Terpisah Dirut PTBA melalui Humas Manager dan Corporate Hendri Mulyono dalam keterangan Pers, menyampaikan jika Menteri BUMN Erick Tohir menggelar jalan santai memang untuk masyarakat Kabupaten Lahat yang diserentakan diseluruh Indonesia.

” Untuk Sumsel ada 6 tempat Prabumulih, Muaraenim, Lahat, Musi Rawas, Empat Lawang secara serentak dan dimeriahkan artis Ibu Kota Bondan Prakoso dan Trio Macan untuk menghibur masyarakat Kabupaten Lahat, “jelasnya.

Berita Terkait

Hari Tenang Pilgub, Khofifah Ziarah ke Makam Tokoh Besar NU di Jombang
Ziarah ke Makam Bung Karno, Khofifah-Emil Kenang Teladan Sang Proklamator dan Harmoni dengan Ulama NU
Hari Guru Nasional 2024, Khofifah Ajak Guru Berinovasi dan Adaptif di Era Digital
LSM DRBI Yakin Lucky – Syaefudin Menang dan Dilantik Jadi Bupati-Wakil Bupati Indramayu
Khofifah – Emil Ziarah Khusyuk ke Makam KH Hasyim Asy’ari dan Gus Dur di Hari Tenang Pilgub Jatim
Ngalap Berkah di Pesantren Nurul Amanah, Khofifah Ajak Warga Tak Golput dan Rayakan Aqiqah Dua Bayi
Puluhan Ribu Warga Gelar Dzikir dan Sholawat, Siap Kawal Kemenangan Khofifah – Emil di Pilgub Jatim 2024
Relawan Jarimata Deklarasi Dukung Khofifah – Emil, Siap Kawal Kemenangan Hingga Akhir
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:30 WIB

Hari Tenang Pilgub, Khofifah Ziarah ke Makam Tokoh Besar NU di Jombang

Senin, 25 November 2024 - 15:46 WIB

Ziarah ke Makam Bung Karno, Khofifah-Emil Kenang Teladan Sang Proklamator dan Harmoni dengan Ulama NU

Senin, 25 November 2024 - 10:43 WIB

Hari Guru Nasional 2024, Khofifah Ajak Guru Berinovasi dan Adaptif di Era Digital

Minggu, 24 November 2024 - 19:03 WIB

LSM DRBI Yakin Lucky – Syaefudin Menang dan Dilantik Jadi Bupati-Wakil Bupati Indramayu

Minggu, 24 November 2024 - 18:40 WIB

Khofifah – Emil Ziarah Khusyuk ke Makam KH Hasyim Asy’ari dan Gus Dur di Hari Tenang Pilgub Jatim

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB