Ikut Vaksinasi Tahap Tiga, Warga Bandungsari Lamongan Tidak Ingin Terkena Covid Varian Baru

- Redaksi

Senin, 24 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wsrga Bandungsari saat mengikuti vaksinasi tahap 3 jenis boster di kantor balai desa, Senin (24/01) (Dok Foto Edi S/RadarBangsa.co.id)

Wsrga Bandungsari saat mengikuti vaksinasi tahap 3 jenis boster di kantor balai desa, Senin (24/01) (Dok Foto Edi S/RadarBangsa.co.id)

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Ratusan warga Bandungsari Kecamatan Sukodadi mengikuti vaksinasi lanjutan tahap tiga di Kantor Balai Desa, Senin (24/01). Sebanyak 250 vaksin jenis boster telah disiapkan oleh petugas.

“Vaksin lanjutan jenis boster ini mulai diberikan sejak pertengahan bulan Januari kemarin, sebagai salah satu perlindungan dalam menghadapi varian baru Omicron,” ujar Kades Bandungsari Hartono.

Menurut dia, vaksin booster ini adalah suntikan vaksin dosis ketiga yang diberikan untuk memperkuat antibodi dalam melawan virus corona, juga untuk mewujudkan herd immunity.

Baca Juga  Bersiap Tatanan New Normal, SWK Kodim Purbalingga Mulai Menyiasati Kegiatannya

“Syarat penerima vaksin adalah orang berusia 18 tahun ke atas, yang telah mencapai vaksinasi dosis kedua 60 persen, dan sudah mendapatkan vaksin dosis kedua minimal 6 bulan,” tutur Hartono.

Kades mengungkapkan, antusias warga Bandungsari yang mengikuti vaksinasi pada tahap tiga ini cukup banyak. Terlihat dari banyaknya peserta yang hadir di kantor balai desa.

Baca Juga  Transaksi Keuangan di ATM Meningkat, Polres Blora Gencar Patroli ATM

Sementara itu, Kiki Endang Fitriya salah satu peserta vaksinasi mengaku ingin mendapatkan vaksinasi lanjutan tahap tiga ini, dikarenakan pihaknya tidak ingin terkena covid varian baru Omicron.

“Sebelumnya saya sudah ikut vaksinasi dosis pertama dan kedua, untuk yang ketiga ini demi kekebalan diri saya sendiri.  Saya merasa perlu menerima vaksin jenis boster ini,” ucap Kiki.

Baca Juga  Bupati Lamongan Berangkatkan 61 Atlet untuk Kejurprov

Ia mengatakan, begitu dapat informasi dari RT dan RW, saya langsung bergegas menuju kantor balai desa Bandungsari untuk menjalani vaksinasi. ” Ini kan demi kebaikan kita bersama, disuntik nggak sakit sama sekali kok,” tuturnya.

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB