Ingin Punya Hanpondne dengan Cara Singkat, AP di Borgol Polisi

- Redaksi

Selasa, 12 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GRESIK, RadarBangsa.co.id – Jajaran Unit Reskrim Polsek Wringinanom Polres Gresik berhasil mengungkap tindak pidana pencurian di rumah Korban Dina alamat Desa Wringianom Kabupaten Gresik.

Seorang pelaku AP (46) diamankan ‎di Dusun GRIYA JETIS PERMAI BLOK 5 NO 38 RT 08 RW 09 Kec. JETIS Kabupaten Mojokerto pada Selasa (12/11/19)

“Modusnya ini pelaku ingin memiliki handphone tapi dengan cara yang singkat,” ujar Kapolsek Wringinanom AKP Yusuf Selasa (12/11/19).

Ia mengatakan sebelumnya korban melaporkan telah kehilangan sebuah handphone Samsung Galaxy A9 di Desa Wringinanom Kabupaten Gresik.

Kemudian, setelah anggota Unit Reskrim Polsek Wringinanom melakukan penyelidikan dan keterangan saksi akhirnya mengurucut pada satu nama.

Setelah bukti dirasa cukup, polisi akhirnya menangkap pelaku di sebuah rumah Dusun GRIYA JETIS PERMAI BLOK 5 NO 38 RT 08 RW 09 Kec. JETIS Kab. Mojokerto

“Barang bukti yang diamankan berupa satu unit handphone Samsung, Sementara ini kami masih melakukan pengembangan apakah pelaku ini pernah mencuri di tempat lain atau tidak,” katanya.

Atas perbuatannya, pelaku dijerat Pasal 362 KUHP dengan ancaman hukuman maksimal lima tahun penjara.(Imam Syafi’i)

Berita Terkait

FGD di Unidha Malang, RUU KUHAP Perlu Ditunda untuk Kajian Lebih Mendalam
Jaringan TPPO di Lamongan Terbongkar, Dua Mucikari Diringkus
Diduga Tertipu Developer, Warga Batu Laporkan Kasus ke Polisi
Dpp Lsm GEMAKO Soroti Dugaan Penyelewengan Dana Perawatan Kelapa Sawit di PTPN III Kebun Sei Dadap
Ratusan Warga Tanjung Alam Asahan Murka, Truk Galian C Dihentikan Paksa
FAS Segera Diadili Kasus Tipu Gelap Kondotel ‘Abal-Abal’
Agustiani Tio Klaim Ada Tawaran Rp2 Miliar untuk Kesaksian di KPK – RadarBangsa Lamongan
Massa GBPU Unjuk Rasa, Minta Usut Dugaan Ilegal Logging PT Bridgestone
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:11 WIB

FGD di Unidha Malang, RUU KUHAP Perlu Ditunda untuk Kajian Lebih Mendalam

Sabtu, 8 Februari 2025 - 16:01 WIB

Jaringan TPPO di Lamongan Terbongkar, Dua Mucikari Diringkus

Sabtu, 8 Februari 2025 - 14:49 WIB

Diduga Tertipu Developer, Warga Batu Laporkan Kasus ke Polisi

Sabtu, 8 Februari 2025 - 14:36 WIB

Dpp Lsm GEMAKO Soroti Dugaan Penyelewengan Dana Perawatan Kelapa Sawit di PTPN III Kebun Sei Dadap

Jumat, 7 Februari 2025 - 19:57 WIB

Ratusan Warga Tanjung Alam Asahan Murka, Truk Galian C Dihentikan Paksa

Berita Terbaru