Jembatan Ngaglik di Perbaiki, Jalan Poros Sukodadi Lamongan Rusak Parah

- Redaksi

Kamis, 7 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jalan poros di Sukodadi terlihat rusak (Dok EdI S)

Jalan poros di Sukodadi terlihat rusak (Dok EdI S)

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Perbaikan jembatan Ngaglik di ruas jalan Nasional tepatnya sebelah barat Rumah Sakit Muhammadiyah yang ambles beberapa waktu lalu, berimbas pada kerusakan sejumlah jalan poros di wilayah Kabupaten Lamongan.

Pantauan awak media terlihat rusak parah, jalan poros setelah amblesnya jembatan di jalan Jaksa Agung Suprapto tersebut, hingga menyebabkan pengalihan lalu lintas kesejumlah jalur alternatif (7/4)

Padatnya kendaraan umum, pribadi dan kendaraan bermuatan berat yang melewati jalan kabupaten, tentunya sangat berdampak bagi kondisi jalan setempat karena kendaran dialihkan kejalan ini.

Sperti jalan poros Sukodadi arah menuju Desa Sumberaji jalannya mengalami rusak parah dengan aspalnya mengelupas dan berlubang seta bergelombang, sangat licin, sehingga membahayakan penguna jalan

“Ali warga sekitar mengatakan, tidak hanya jalan poros Desa Sumberaji menuju Sukodadi yang rusak parah juga ada beberapa jembatan yang ambles,” terangnya kepada awak media

“Dia mengungkapakan ada saluran air yang rusak parah akibat dampak dari kendaraan berat yang lewat jalan itu, serta ada beberapa mobil yang terguling karena jalannya
berlobang dan bergelombang.

“Menurutnya kalau kendaraan berat bermuatan melebihi kapasitas, melewati jalan poros Sukodadi arah Sumberaji tentunya lobangnya akan membentuk kubangan yang lebih besar, jalan ini akan semakin rusak parah kalao tidak ada perbaikan,” ujarnya

Berita Terkait

Tim Gabungan Temukan Korban Tenggelam di Sungai Tanjung Lamongan
Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Kendal untuk Liburan Natal dan Tahun Baru 2025
Kapolres Lamongan Tinjau Kesiapan Pengamanan Natal 2024
Truk Trailer Terguling di Jalan Nasional Babat – Lamongan, Terjadi Kemacetan Panjang
Sigap, Satpolairud Lamongan Evakuasi 7 ABK di Perairan Madura
Pj Gubernur Adhy Tinjau Banjir Ponorogo, Prioritaskan Evakuasi dan Perbaikan Tanggul
Pengemudi Motor Tewas Tabrak Truk Parkir di Mojokerto | RadarBangsa Lamongan
Honda HR-V Terguling di Jalur Lamongan-Babat, Tabrak Tiang PJU

Berita Terkait

Kamis, 19 Desember 2024 - 14:06 WIB

Tim Gabungan Temukan Korban Tenggelam di Sungai Tanjung Lamongan

Rabu, 18 Desember 2024 - 18:43 WIB

Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Kendal untuk Liburan Natal dan Tahun Baru 2025

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:01 WIB

Kapolres Lamongan Tinjau Kesiapan Pengamanan Natal 2024

Selasa, 17 Desember 2024 - 15:38 WIB

Truk Trailer Terguling di Jalan Nasional Babat – Lamongan, Terjadi Kemacetan Panjang

Selasa, 17 Desember 2024 - 14:42 WIB

Sigap, Satpolairud Lamongan Evakuasi 7 ABK di Perairan Madura

Berita Terbaru

Hukum - Kriminal

Satpol PP dan Bea Cukai Jember Adakan Sosialisasi Bersama Atlet

Kamis, 19 Des 2024 - 14:45 WIB

Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi, hadir saat  meninjau pelaksanaan ILP di Balai Desa Sukorejo, Kecamatan Karangbinangun (ist)

Kesehatan

Pemkab Lamongan Gelar ILP Mitigasi Penyakit Perubahan Iklim

Kamis, 19 Des 2024 - 14:35 WIB