Kebakaran Rumah di Lamongan Bikin Warga Panik, Diduga Penyebab Konsleting Listrik

- Redaksi

Minggu, 1 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak warga Dusun Dukuhan Desa Pucangtelu berhasil emadamkan api dengan menggunakan peralatan seadanya.(Ist)

Tampak warga Dusun Dukuhan Desa Pucangtelu berhasil emadamkan api dengan menggunakan peralatan seadanya.(Ist)

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Kebakaran terjadi di Dusun Dukuhan Desa Pucangtelu Kecamatan Kalitengah Kabupaten Lamongan Jawa Timur, Minggu (01/08). Kebakaran yang terjadi pukul 16.00 WIB di bagaian rumah belakang atau gudang milik Budi Utomo (47) sempat membuat kepanikan warga sekitar. Sebab selain rumah, gudang tersebut tempat penyimpanan jangel jagung yang mudah terbakar.

Kapolres Lamongan AkBP Miko Indrayana melalui Kasubag Humas Iptu Estu Kwindardi menjelaskan, Kejadian kebakaran gudang dibelakang rumah milik Budi Utomo tersebut pertama kali diketahui oleh saksi Pujiatun (39) dan Budi Biantoro (40) warga setempat.

Baca Juga  Gapoktan bersama Koptan Desa Jabung Lamongan, Terus Memperjuangkan Petani Tetep Solid

“Para saksi tersebut telah melihat adanya asap yang mulai mengepul di belakang rumah lantai 2 milik Budi Utomo dan meminta pertolongan pada warga sekitar,” kata Iptu Estu Kwindardi Ketika dikonfirmasi media.

Setelah itu lanjut Estu warga dan tetangga sekitar berdatangan untuk menyiramkan air guna memadamkan kepulan asap yang mulai menyala api, dan di belakang rumah Budi Utomo tempat asal mula asap muncul digunakan untuk menyimpan jangel jagung (batang jagung) sehingga api cepat menjalar ke atap belakang rumah. ” Api berhasil dipadamkan oleh warga sekitar dengan menggunakan peralatan seadanya ,” terangnya.

Baca Juga  Jual Roti Tak Layak Konsumsi, Indomaret Daramista Sumenep Disorot

Namun kata Estu akibat kejadian tersebut Budi Utomo mengalami kerugian atap belakang rumah hangus terbakar serta terdapat sebuah sepeda angin tidak terpakai (rongsok) yang ikut terbakar dan tidak ada barang berharga ataupun korban jiwa dalam kebakaran tersebut. “Berdasarkan olah TKP semetara penyebab kebakaran tersebut diduga dari konsleting listrik yang ada diruang tersebut menggigat ruang tersebut digunakan untuk menyimpan tempat rosokan (barang rusak/tidak dipakai lagi -red) dan juga jangel jagung (batang jagung -red ) yang mudah terbakar,” tandasnya.

Baca Juga  Dua Begal Berpistol di Demak Akhirnya Berhasil Ditangkap Polisi

(Nit)

Berita Terkait

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri
Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten
Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani
Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
KPU Lamongan Resmi Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati 2024
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Tekankan Komitmen Pengembangan Olahraga Rekreasi
Ribuan Massa Padati Gelora Delta Sidoarjo dalam Acara Istighotsah dan Deklarasi Pasangan Cabup-Cawabup Mas Iin-Edy Widodo
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri

Senin, 30 September 2024 - 23:43 WIB

Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten

Jumat, 27 September 2024 - 21:36 WIB

Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani

Jumat, 27 September 2024 - 20:25 WIB

Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi

Selasa, 24 September 2024 - 17:07 WIB

Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB