Kominfo Lumajang : Peran Kehumasan Diharapkan bisa Redam Isu Miring

- Redaksi

Sabtu, 10 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUMAJANG, RadarBangsa.co.id – Salah satu peran kehumasan daerah diharapkan mampu membuat berita baik atau goodnews untuk mereduksi dan mengcounter informasi hoax, ujaran kebencian dan isu miring. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lumajang, Yoga Pratomo saat menjadi narasumber pada Bimtek Pengelolaan Kehumasan, Peliputan dan Dokumentasi yang diselenggarakan oleh Bawaslu Kabupaten Lumajang di Hall Hotel Graha Mulia, Sabtu (10/10/2020).

Baca Juga  Kecelakaan di Jalan Mahakam Lumajang, Satu Korban Meninggal Dunia

“Jadi keberadaan berita maupun informasi yang kami sajikan untuk mereduksi berita miring di Lumajang, kami di Dinas Kominfo Lumajang mempunyai moto one day one news or more,” ujarnya.

Pada kesempatan itu, Kadis Kominfo memberikan materi terkait kaidah-kaidah penulisan berita dan bagaimana etika bermedia sosial yang cerdas. Ia berpesan agar dalam bermedia sosial dilakukan pengecekan terlebih dahulu sebelum penguploadan informasi di media sosial.

Baca Juga  Nyari Tiketnya Gampang Kalau Airlangga Dikawinin Sama AHY, Ini Kata Pengamat P3S

“Hati-hati dengan judul yang provokatif, cermati alamat situs, periksa fakta, cek keaslian foto dan ikut serta diskusi grup anti hoax seperti Turnbackhoax, Forum ANti Fitna dan sebagainya,” tuturnya.

Baca Juga  Pemasaran Produk UMKM Kopi Bubuk Istimewa dan Herbal di Lumajang Tembus Luar Daerah

Sementara itu, Ketua Bawaslu Kabupaten Lumajang, Amin Sobari menjelaskan bahwa kegiatan bimtek ini diselenggarakan untuk penguatan internal Bawaslu Kab. Lumajang terutama dalam penyelenggaraan kehumasan di instansinya.

“Di zaman digital mau tidak mau kita tidak boleh ketinggalan zaman, oleh karenanya kegiatan kehumasan akan lebih optimal melalui media sosial,” jelasnya.

(Kmf/Ari)

Berita Terkait

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo
H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 07:49 WIB

H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB