MOu Bersama LPP RRI, Kadiskominfo Harapkan Menjadi Inovasi Baru Mewujudkan Pelalawan Maju 2026

- Redaksi

Kamis, 27 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penandatangan Mou yang di laksanakan oleh Kepala Dinas Kominfo Hendry Gunawan,AP dan Kepala LPP Radio Republik Indonesia Pekanbaru Ngatno,S.Sos,MM [IST]

Penandatangan Mou yang di laksanakan oleh Kepala Dinas Kominfo Hendry Gunawan,AP dan Kepala LPP Radio Republik Indonesia Pekanbaru Ngatno,S.Sos,MM [IST]

PELALAWAN, RadarBangsa.co.id – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo ) Kabupaten Pelalawan melaksanakan nota kesepakatan bersama Momerandum Of Undesrtanding (Mou) dengan Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia( LPP RRI) Pekanbaru yang berlangsung di Diskominfo Pangkalan Kerinci. Kamis (27/05).

Dalam penandatangan Mou yang di laksanakan oleh Kepala Dinas Kominfo Hendry Gunawan,AP dan Kepala LPP Radio Republik Indonesia Pekanbaru Ngatno,S.Sos,MM ini di sepakati kedepan LPP RRI akan menjadi mitra bagi Pemerintah Daerah Kabupaten Pelalawan melalui Dinas Kominfo yang akan corong informasi dan komunikasi melalui media radio.

Kadiskominfo Hendry Gunawan,Ap berharap dengan telah di sepakatinya Mou kedua belah pihak arus informasi dan berita dapat di terima oleh pendengar radio baik secara streaming,online atau secara langsung agar sampai kepada masyarakat, tentunya apa yang menjadi visi serta misi Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2021-2026 dalam mewujudkan pelalawan maju 2026 bisa di dengar selain itu capaian prestasi kinerja pemerintah Daerah, program pembangunan, kendala ataupun harapan langsung dari masyarakat Pelalawan bisa langsung sampai dan informasinya dapat di dengar dan diterima.

Selain itu kedepan kita akan menyusun bersama baik itu melalui Radio Pemerintah Daerah (RDP) Suara Bono dan LPP RRI Pekanbaru untuk melaksanakan dialog interaktif langsung yang tentunya Bupati H.Zukri dan Wakil Bupati H.Nasaruddin,SH,MH sebagai narasumber dan masyarakat bisa menelepon serta berdialog langsung.

Tampak mendampingi Kadiskominfo yakni Kasi Komunikasi Publik Fatriani,SH dan Kasi Informasi Publik M.E.Ryan Pratama,ST

(MD)

Berita Terkait

Prabowo Tancap Gas, 37 Proyek Listrik untuk Meningkatkan Ekonomi Indonesia – RadarBangsa Lamongan
Gerakan Tanam Jagung Serentak di Blitar, Pj Gubernur Adhy Dukung Swasembada Pangan
Bupati Demak Bersama TNI-Polri Bantu Warga Korban Banjir
Infrastruktur di Lamongan Meningkat, 61 Ruas Jalan Jamula Rampung
Aksi Lsm Gemako di Asahan, Desak Evaluasi PT Bridgestone dan Copot Manager
Bupati Lamongan Targetkan 56 Hektar Lahan Tanam Jagung untuk Pencapaian Swasembada Pangan
Penanaman Jagung Serentak di Polsek Tikung Bersama Petani Lamongan, Polri dan Kementan RI Dukung Swasembada Pangan
Pj Gubernur Jatim Adhy Tinjau Daerah Terdampak Angin Puting Beliung di Pasuruan, Instruksikan Perbaikan dan Salurkan Bantuan
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 07:26 WIB

Prabowo Tancap Gas, 37 Proyek Listrik untuk Meningkatkan Ekonomi Indonesia – RadarBangsa Lamongan

Selasa, 21 Januari 2025 - 19:33 WIB

Gerakan Tanam Jagung Serentak di Blitar, Pj Gubernur Adhy Dukung Swasembada Pangan

Selasa, 21 Januari 2025 - 19:01 WIB

Bupati Demak Bersama TNI-Polri Bantu Warga Korban Banjir

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:30 WIB

Infrastruktur di Lamongan Meningkat, 61 Ruas Jalan Jamula Rampung

Selasa, 21 Januari 2025 - 16:32 WIB

Aksi Lsm Gemako di Asahan, Desak Evaluasi PT Bridgestone dan Copot Manager

Berita Terbaru

Bupati dan Kadis PUPR Situbondo Ditahan KPK (ist)

Hukum - Kriminal

Bupati dan Kadis PUPR Situbondo Ditahan KPK, Diduga Korupsi PEN

Rabu, 22 Jan 2025 - 10:14 WIB