NasDem Dukung UMKM Naik Kelas

- Redaksi

Minggu, 9 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Khusnul Arif, S.Sos, Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kediri (foto: Rurin)

Khusnul Arif, S.Sos, Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kediri (foto: Rurin)

KEDIRI, RadarBangsa.co.id – Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kediri, Khusnul Arif, S.Sos mendukung para UMKM di wilayah Kediri untuk naik kelas. Hal itu disampaikan anggota dewan dari Partai NasDem ini seusai menghadiri Kegiatan Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) terkait pengawasan keamanan pangan di sarana peredaran pangan olahan kepada masyarakat, yang digelar oleh BPOM dan Loka POM bersama Anggota Komisi IX DPR RI, Nurhadi, S.Pd.

Menurut Khusnul Arif, para pelaku UMKM itu perlu memiliki legalitas perizinan atau izin edar, sehingga produk yang dihasilkan bisa bersaing di pasaranan dengan produk-poduk dari pabrikan.

“Kalau UMKM masih tetap menggunakan pola tradisional market, maka sasarannya atau marketingnya terbatas, yakni hanya antar desa, kecamatan dalam kabupaten atau kota tempat produksi saja, sehingga agak sulit berkembang. Tetapi kalau ingin tumbuh besar, maka segala bentuk perizinan harus dipenuhi,” katanya.

Lebih lanjut, pengusaha muda sukses ini mendukung adanya kegiatan KIE di Balai Desa Dukuh, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri, yang juga diikuti beberapa pelaku UMKM dari lingkungan setempat, Minggu (9/4/2023).

“Dengan adanya sosialisasi bersama Pak Nurhadi dan BPOM dan LPOM ini, diharapkan para pelaku usaha olahan pangan yang ada di Kabupaten Kediri tergerak hatinya untuk mengurus izin, melengkapi segala persyaratan dan mampu bersaing di luar, tidak hanya di lokalan saja,” tuturnya.

Berita Terkait

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun
Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo
BRI Finance Tunjukkan Komitmen Layanan Terbaik di Nasmoco Open House Semarang
Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan
Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia
KPU Jatim Gelar Apel Kesiapan Distribusi Logistik Pilkada 2024 di Sidoarjo
KPU Kabupaten Pasuruan Berangkatkan Logistik Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 22:12 WIB

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 November 2024 - 10:26 WIB

Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung

Senin, 25 November 2024 - 08:13 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo

Minggu, 24 November 2024 - 15:36 WIB

BRI Finance Tunjukkan Komitmen Layanan Terbaik di Nasmoco Open House Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 15:10 WIB

Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB