Orientasi Kewartawanan PWI Jateng

- Redaksi

Sabtu, 5 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SEMARANG, RadarBangsa.co.id – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Tengah bekerjasama dengan Forum Wartawan Lokal Jateng (FWLJ) melaksanakan orientasi kewartanan dan keorganisasian di Balai Kecamatan Candisari Semarang. Sabtu (5/3).

Ketua Panitia orientasi kewartawanan FWLJ, Hadi Wibowo menyampaikan ini adalah salah satu tujuan untuk meningkatkan kompetensi wartawan di provinsi Jawa tengah agar menjadi wartawan yang berkompeten dan profesional.

Baca Juga  Kirap Budaya Peringati Hari Sumpah Pemuda di Simpang Lima Meriah, ada Tamu Siapa

“Kami sangat berharap peserta yang mengikuti orientasi kewartawanan dan keorganisasian ini dapat meningkatkan kompetensi secara kapasitas dan kapabilitasnya sebagai wartawan,” ujarnya.

Pengurus PWI Jateng dan FWLJ sebagai narasumber diikuti lebih dari 20 orang wartawan dari berbagai kota di Jawa Tengah seperti Semarang, Salatiga, Blora, Brebes dan Pemalang. Hadir pula tamu kehormatan Wakil Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu mewakili Walikota Semarang.

Baca Juga  Anak Yatim Punya Hak Sama Tuk Majukan Negeri, Ini Kata Gus Muhaimin

Dalam sambutannya, Wakil Walikota Semarang memberi apresiasi kepada semua peserta wartawan. “Sebuah pekerjaan mulia yang diemban wartawan untuk memberikan informasi yang akurat dan kompatibel kepada publik. Seorang ahli perang seperti Napoleon Bonaparte pun sangat takut dengan wartawan daripada musuhnya.,” ucapnya.

Sekretaris PWI Jawa Tengah Setiawan Hendra Kelana menyambut baik kegiatan ini dan memberi arahan kepada semua peserta. Seorang wartawan merupakan sebuah profesi, semua wartawan harus memiliki kemampuan atau kompetensi jurnalistik.

Baca Juga  Jelang Pemilu 2024, KPU RI Kembali Gelar Sosialisasi dengan 100 PPIR Sidoarjo

“Saat ini banyak wartawan, kami ingin semua wartawan disini harus memiliki kompetensi, tidak hanya bisa menulis saja. Tapi wartawan mampu menjalankan profesinya secara beretika dimanapun dan kapanpun,” kata Setiawan.

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB