Pembagian Beras di Kantor Distrik Paniai Timur

smsi

PANIAI, RadarBangsa.co.id – Bantuan beras dari Kementerian Sosial Republik Indonesia tiba Kabupaten Paniai, hal tersebut tampak kesibukan bongkar muat beras bantuan di Distrik Paniai Timur kabupaten Paniai Papua.

Ketika awak media mampir ke kantor Distrik diterima oleh Bapak Alfred Yogi Kepala Distrik Paniai, disela kesibukannya Bapak Alfred Yogi menyampaikan bahwa beras yang diterimanya 29 ton semalam langsung dibagikan pagi harinya,kamis 19/09/2019 karena kecepatan melakukan pelayanan terhadap masyarakat dan kesejahteraan masyarakat merupakan preoritas kerjanya.

Bacaan Lainnya

Beras dari Kementerian RI sebanyak 29 ton yang dibagikan kepada 17 kampung merupakan pembagian Triwulan tiga selama dua bulan sedangkan yang sebulan berbentuk tunai, imbuhnya.(NN/Team)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *