Pemerintah Desa Mentoro Adakan Lelang Sawah Kas Desa secara Terbuka

- Redaksi

Jumat, 20 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TUBAN, RadarBangsa.co.id – Pemerintahan Desa Mentoro kecamatan Soko Kabupaten Tuban, mengadakan lelang secara terbuka, jum’at (20/9/2019) 14.00 WIB.

Lelang sawah kas Desa Mentoro yang di selenggarakan di balai desa,Panitia lelang terbuka tersebut di ketuai Untung Gunadi juga Padiran sebagai kepala desa mentoro yang baru dan Drs Suyono sebagai Sekretaris Desa.

Dalam lelang tersebut dengan keterbukaan ini sepuya semua warga bisa mengetahui aset aset desa yang jelas, Karena selama ini dugaan warga mengarah kurangnya keterbukaan.tutur kades.

Salah satu warga desa mentoro mengatakan, sangat beratutias dan mendatangi lelang terbuka di pendopo desa dan sangat senang, Karna keterbukaan ini lah yang di harapkan warga desa Mentoro ada nya kepala desa yang baru padiran.terangnya

Padiran selaku kepala Desa mentoro memberitahukan lelang tersebut ada 3titik
Harga Rp 6 juta,Rp 18juta juga Rp 23 juta masing untuk 3 tahun.

Padiran menyampaikan pada warga keterbukaan ini lah yang membuat pemrintah desa tenang dan rukun semoga saya menjabat bisa di pantau di mata warga atau di ingatkan apabila saya salah.pungkasnya.(Damin,S)

Berita Terkait

Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo
Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan
Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia
KPU Jatim Gelar Apel Kesiapan Distribusi Logistik Pilkada 2024 di Sidoarjo
KPU Kabupaten Pasuruan Berangkatkan Logistik Pilkada Serentak 2024
Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024 di Sidoarjo Dimulai
Pemkab Sidoarjo dan Bawaslu Gelar Apel Siaga Awasi Pilkada 2024
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:26 WIB

Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung

Senin, 25 November 2024 - 08:13 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo

Minggu, 24 November 2024 - 15:10 WIB

Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan

Minggu, 24 November 2024 - 13:05 WIB

Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia

Minggu, 24 November 2024 - 09:18 WIB

KPU Jatim Gelar Apel Kesiapan Distribusi Logistik Pilkada 2024 di Sidoarjo

Berita Terbaru

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB

Hukum - Kriminal

LBH MUKI Jawa Tengah Edukasi Hukum di SMAN 2 Mranggen Demak

Senin, 25 Nov 2024 - 20:03 WIB