Penghujung Tahun 2022, 77 Anggota Polresta Sidoarjo dan 2 PNS Mendapatkan Kenaikan Pangkat

- Redaksi

Sabtu, 31 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Kusumo Wahyu Bintoro,, saat pimpin upacara raport di halaman mako (31/12/2022)  (Dok Polresta)

Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Kusumo Wahyu Bintoro,, saat pimpin upacara raport di halaman mako (31/12/2022) (Dok Polresta)

SIDOARJO, RadarBangsa.co.id – Sebanyak 77 personel Polri dan 2 PNS di lingkup Polresta Sidoarjo mendapatkan kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi dalam upacara Korp Raport yang dipimpin Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Kusumo Wahyu Bintoro, di Polresta Sidoarjo, Sabtu (31/12/2022).

Baca Juga  Musim Libur Panjang, Polresta Sidoarjo Menghimbau Pengunjung Wisata Tetap Mematuhi Prokes

Dihadapan peserta Upacara kenaikan pangkat reguler dan pengabdian anggota Polri periode 1 Januari 2023 dan PNS Polri periode 1 Oktober 2022, Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Kusumo Wahyu Bintoro mengucapkan selamat atas pengabdian serta loyalitas kepada negara dan masyarakat.

“Terus lakukan pengabdian terbaik kepada negara, masyarakat dan Polri hingga masa purna tugas nanti. Tentunya kita semua telah mengalami berbagai macam tantangan tugas. Semoga dapat dijalani secara baik, tulus dan ikhlas,” pesan Kombes Pol. Kusumo Wahyu Bintoro.

Baca Juga  Perwakilan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta , Peringati 11 Tahun Bersama RadarBangsa

Dengan ditandai penyematan pangkat setingkat lebih tinggi pada 79 personel, Kapolresta Sidoarjo berharap dapat memacu peningkatan kinerja sebagai anggota Polri.

Baca Juga  340 peserta dari berbagai komunitas ikuti parade akbar Saung Bonsai di Cikarang, Bekasi

“Terus berupaya lebih baik jadikan kenaikan pangkat sebagai motovasi, khsusnya dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” tegas mantan Wakapolresta Banyuwangi ini

Berita Terkait

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79
HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi
Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai
Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani
Disambut Gelombang Doa, Khofifah Motivasi Santri Ponpes Al Anwar untuk Raih Pendidikan Tinggi dan Tegaskan Komitmen Majukan Pesantren
JNE Raih Penghargaan di Indonesia CSR Awards 2024

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:27 WIB

HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 19:21 WIB

Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB