Pengurus KIM Muktiharjo Kidul Kota Semarang Dilantik

- Redaksi

Selasa, 27 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SEMARANG, RadarBangsa.co.id – Eko Yuniarto S.IP.MM, Camat Pedurungan, Kota Semarang, resmi melantik pengurus Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Muktiharjo Kidul priode tahun 2022-2027, di aula Kecamatan, Senin (26/09/2022).

Camat Pedurungan Eko Yuniarto mengatakan, bahwa KIM mempunyai peran penting sebagai penyaring informasi untuk masyarakat dan memaksimalkan KIM pada tingkat Kelurahan

“Kepada HM Najib sebagai ketua KIM kelurahan Muktiharjo kidul yang baru dilantik supaya terus bergandengan tangan dengan seluruh elemen masyarakat dan semua lembaga kelurahan, supaya Muktiharjo kidul tambah maju, masyarakat tambah sejahtera dan Semarang semakin hebat,” ujarnya

Sementara Ketua KIM Kota Semarang Budi, mengunkapkan, bahwa KIM lahir dari masyarakat dan untuk masyarakat.

“Dengan ini di harapkan lurah Muktiharjo kidul (Sofia) segera bergegas bagaimana masyarakat sejahtera degan adanya KIM ini” ungkapnya.

Acara pelantikan dihadiri Lurah Muktiharjo kidul dan staff, dan ketua LPMK, ketua PKK, ketua FKK, serta Kapolsek pedurungan, kepala Puskesmas Tlogosari kulon.

Berita Terkait

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun
Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo
Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan
Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia
KPU Jatim Gelar Apel Kesiapan Distribusi Logistik Pilkada 2024 di Sidoarjo
KPU Kabupaten Pasuruan Berangkatkan Logistik Pilkada Serentak 2024
Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024 di Sidoarjo Dimulai

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 22:12 WIB

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 November 2024 - 10:26 WIB

Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung

Senin, 25 November 2024 - 08:13 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo

Minggu, 24 November 2024 - 15:10 WIB

Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan

Minggu, 24 November 2024 - 13:05 WIB

Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB