Petugas Gabungan TNI – POLRI dan Satpol PP Melaksanakan Operasi Yustisi Protokol Kesehatan

- Redaksi

Kamis, 24 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Gabungan TNI – POLRI dan Satpol PP [IST]

Petugas Gabungan TNI – POLRI dan Satpol PP [IST]

BANYUWANGI, RadarBangsa.co.id – Petugas Gabungan dari TNI (AD-AL) – POLRI, Satpol PP, Satlantas Polresta Banyuwangi melaksanakan Operasi Yustisi Protokol Kesehatan (Prokes) di Jl Kartini depan Taman Blambangan, (24/12)

Operasi yustisi ini bertujuan untuk menertibkan bagi pengendara roda dua dan pengendara roda empat agar mematuhi Protokokol Kesehatan dan mematuhi Peraturan berlalu-lintas saat berkendara di jalan.

Perwira Pengendali Kompol Sudarsono Polresta Banyuwangi menjelaskan, Operasi Yustisi Protokol Kesehatan untuk menertibkan bagi pengendara baik roda dua maupun pengendara roda empat agar mematuhi Protokol Kesehatan dengan memakai Masker saat berkendaran

Kompol Sudarsono menambahkan ” Operasi Yustisi Protokol Kesehatan tujuannya agar masyarakat patuh dan disiplin Protokol Kesehatan dengan menggunakan 3M yaitu memakai masker, mencuci tangan, untuk menjaga jarak sedangkan pengendara tetap utamakan keselematan dijalan dan menjaga kesehatan saat berkendara di jalan,” jelasnya.

Operasi gabungan Yustisi Protokol Kesehatan ini gabungan dari petugas Polresta Banyuwangi, Kodim 0825 Banyuwangi, Lanal Banyuwangi, Satpol PP Banyuwangi, dan juga dilakukan pengaturan arus lalu-lintas.

Bagi pengendara yang melanggar tidak pakai masker akan dikenakan sanksi 3.M yaitu lisan, tertulis dan tipiring oleh petugas yang ada ditempat.

Operasi Yustisi Prokes (Protokol Kesehatan) berjalan lancar, dan kondusif.

(Har)

Berita Terkait

Hari Tenang Pilgub, Khofifah Ziarah ke Makam Tokoh Besar NU di Jombang
Ziarah ke Makam Bung Karno, Khofifah-Emil Kenang Teladan Sang Proklamator dan Harmoni dengan Ulama NU
Hari Guru Nasional 2024, Khofifah Ajak Guru Berinovasi dan Adaptif di Era Digital
LSM DRBI Yakin Lucky – Syaefudin Menang dan Dilantik Jadi Bupati-Wakil Bupati Indramayu
Khofifah – Emil Ziarah Khusyuk ke Makam KH Hasyim Asy’ari dan Gus Dur di Hari Tenang Pilgub Jatim
Ngalap Berkah di Pesantren Nurul Amanah, Khofifah Ajak Warga Tak Golput dan Rayakan Aqiqah Dua Bayi
Puluhan Ribu Warga Gelar Dzikir dan Sholawat, Siap Kawal Kemenangan Khofifah – Emil di Pilgub Jatim 2024
Relawan Jarimata Deklarasi Dukung Khofifah – Emil, Siap Kawal Kemenangan Hingga Akhir
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:30 WIB

Hari Tenang Pilgub, Khofifah Ziarah ke Makam Tokoh Besar NU di Jombang

Senin, 25 November 2024 - 15:46 WIB

Ziarah ke Makam Bung Karno, Khofifah-Emil Kenang Teladan Sang Proklamator dan Harmoni dengan Ulama NU

Senin, 25 November 2024 - 10:43 WIB

Hari Guru Nasional 2024, Khofifah Ajak Guru Berinovasi dan Adaptif di Era Digital

Minggu, 24 November 2024 - 19:03 WIB

LSM DRBI Yakin Lucky – Syaefudin Menang dan Dilantik Jadi Bupati-Wakil Bupati Indramayu

Minggu, 24 November 2024 - 18:40 WIB

Khofifah – Emil Ziarah Khusyuk ke Makam KH Hasyim Asy’ari dan Gus Dur di Hari Tenang Pilgub Jatim

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB