Pintar Bicara School Konsisten dan Komitmen untuk Dunia Public Speaking Anak dan Remaja

- Redaksi

Selasa, 25 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Performance show murid Pintar Bicara School di mall

Performance show murid Pintar Bicara School di mall

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Pengajaran public speaking semakin pesat kemajuannya seiring semakin menjamurnya beberapa lembaga pendidikan, latihan, kelas, dan workshop public speaking.

Karena menyangkut kebutuhan dasar setiap individu dalam berkemampuan untuk berbicara atau berkomunikasi secara verbal di depan umum, baik dalam lingkup sosial, karir, pekerjaan, dan profesional.

“Tapi sayang, untuk dunia anak dan remaja, ilmu dan pengajaran public speaking sangat kurang dan lemah, itu terlihat dari banyaknya usia anak-anak dan remaja tidak percaya diri (PD), minder dan tidak berani saat berbicara di depan umum dan di atas panggung,” terang Founder Pintar Bicara School, Sammy Joe. Minggu, (23/1/2022).

Baca Juga  Diduga Menipu dan Telantarkan Mantan Klien, Oknum Advokat Diadukan ke Organisasinya

Sebenarnya Sammy prihatin dengan hal tersebut, tapi gimana lagi itu kenyataan yang terjadi dan sering saya temui, saat orangtua pertama kali mendaftarkan putra putrinya, karena banyak faktor juga yang membuat anak-anak atau remaja menjadi takut, minder, pemalu dan tidak berani berbicara.

Baca Juga  KKN Mahasiswa UNTAG Surabaya, Sosialisasi Pentingnya Prokes

“Selain masalah internal keluarga juga pola asah asih asuh orangtua, juga mempengaruhi, itu kenapa saya berusaha untuk konsisten dan komitmen dalam pengajaran public speaking untuk anak-anak dan remaja khususnya, karena minimnya perhatian public speaking skill untuk mereka,” ungkapnya.

“Semoga banyak sekolah atau pendidikan yang memberikan ekstrakurikuler public speaking di kelasnya, sehingga anak-anak dan remaja semakin percaya diri dalam berkemampuan berkomunikasi, presentasi dan berani untuk berbicara di atas panggung dan di depan umum,” harap Sammy, sapaan akrabnya.

Baca Juga  Masuknya Daging Kerbau Ilegal asal India di Jatim, Daniel Rohi : Pengawasannya Lemah

Pintar Bicara School mengajarkan materi dari MC, TV, Presenter, Youtuber, Vlogger, Presentasi, Advokasi, Brand Ambassador, percaya diri, tidak takur dan berani berbicara di atas panggung dan di depan umum dengan Silabus pengajaran 80% praktek, 20% teori, dengan konsep langsung performance show di mall-mall besar.

Berita Terkait

Khofifah – Emil Silaturahmi ke PW NU Jatim, Bahas Pendidikan dan Masa Depan Jatim
Pjs Bupati Sidoarjo Ajak Siswa Teladani Akhlak Nabi Muhammad
Pj Gubernur Adhy : KEK Singhasari Unggul dengan Layanan Digital Terintegrasi
LKBB Banyuwangi 2024, Ajang Disiplin dan Kekompakan Siswa
Workshop AI untuk Pendidik SD di Bangkalan
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
Kreativitas dan Kewirausahaan, Outing Class Siswa SD Al Muslim ke Sult Cafe
Despendikbud dan Kapolres Madiun Kolaborasi Gelar Lomba Polisi Cilik se-Kabupaten
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:26 WIB

Khofifah – Emil Silaturahmi ke PW NU Jatim, Bahas Pendidikan dan Masa Depan Jatim

Selasa, 1 Oktober 2024 - 22:35 WIB

Pjs Bupati Sidoarjo Ajak Siswa Teladani Akhlak Nabi Muhammad

Jumat, 27 September 2024 - 18:24 WIB

Pj Gubernur Adhy : KEK Singhasari Unggul dengan Layanan Digital Terintegrasi

Kamis, 26 September 2024 - 07:51 WIB

LKBB Banyuwangi 2024, Ajang Disiplin dan Kekompakan Siswa

Rabu, 25 September 2024 - 09:48 WIB

Workshop AI untuk Pendidik SD di Bangkalan

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB