Pj.Bupati Melantik Pj. Sekretaris Daerah Kabupaten Bondowoso

- Redaksi

Jumat, 3 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj.Bupati Bondowoso Drs. Bambang Soekwanto, M M
Sekretaris Daerah Haeriah Yuliati S. Sos M.M, Ketua DPRD Kab Bondowoso H Ahmad Dhafir S, Ag,

Pj.Bupati Bondowoso Drs. Bambang Soekwanto, M M Sekretaris Daerah Haeriah Yuliati S. Sos M.M, Ketua DPRD Kab Bondowoso H Ahmad Dhafir S, Ag,

Bondowoso, RADARBANGSA.CO.ID – Bertempat di Pendopo Bupati Bondowoso jl. letnan Karsono Kelurahan Blindungan telah dilaksanakan kegiatan upacara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan Sekertaris Daerah Pemerintah Kabupaten Bondowoso, Jumat (03/11/2023)

Upacara dihadiri, Pj.Bupati Bondowoso Drs. Bambang Soekwanto, M M
Sekretaris Daerah Haeriah Yuliati S. Sos M.M, Ketua DPRD Kab Bondowoso H Ahmad Dhafir S, Ag, Pj. Pasi Ops Kosim Kapten Arm Edi Mulyono, Kapolres Bondowoso, AKBP Bimo Ariyanto SH. S.I.K Diwakili Kabag Ops Polres Kompol Robby, Perwakilan Kejaksaan Bondowoso, Ketua Pengadilan Negeri Dr Handri Argatama Ellion SH S , fil M, Hum, Drs. Abdurahman, MM (Asisten 3 Pemkab Bondowoso, dan seluruh jajaran Opd Bondowoso.

Dalam sambutanya Pj.Bupati Bondowoso Drs. Bambang Soekwanto.MM mengucapkan selamat atas dilantiknya saudari Haeriah Yuliati, S.Sos, M.M. sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Bondowoso.

“Ini merupakan amanah besar yang perlu saudari emban dengan penuh tanggung jawab, serta menjunjung tinggi core value Asn “Berakhlak,” ucapnya.

Dalam Kesempatan tersebut, Pj.Bupati menyampaikan pentingnya menjaga Core Value kita sebagai Asn “Berakhlak”. Berorientasi pada pelayanan, akuntabel, kompeten, harmonis, loyal, adaptif, kolaboratif.

Tata nilai ini pada dasarnya merupakan senjata kita, dalam menjalankan pemerintahan,” tukasnya.

Lanjut Bupati, di dalam tata nilai berakhlak, kita dituntut untuk dapat memberikan yang terbaik bagi masyarakat, melalui pelayanan yang berkualitas oleh ASN yang kompeten dan Profesional.

Oleh karena itu, “Saya meminta kepada seluruh ASN dilingkungan Pemkab Bondowoso, untuk mengimplementasikan dengan baik tata nilai berakhlak. Jangan jadikan ini hanya slogan semata, namun wujudkan,” tegas Bupati.

pj. Bupati Juga berpesan kepada Penjabat Sekretaris Daerah dan jajaran pimpinan di lingkungan pemkab Bondowoso, untuk secara periodik melakukan pembinaan dan pengawasan kepada staf di jajarannya.

“Kita harus peduli dengan bawahan kita, suksesnya Pemkab Bondowoso bukan hanya karena pimpinannya, namun karena kinerja baik dari jajaran staf di bawahnya,” ungkapnya.

Diakhir Sambutanta Bupati berharap kepada seluruh kepala Opd, untuk dapat bekerja sama dan memberikan dukungan, kepada Penjabat Sekretaris Daerah agar program-program pembangunan yang telah direncanakan, dapat berjalan dengan baik dan tuntas.

“Saya berpesan kepada PJ Sekretaris Daerah Haeriyah Yuliati S. Sos M.M dan kepala perangkat daerah, agar pelaksanaan tugas dan fungsi pemerintahan betul-betul dicermati pelaksanaannya sehingga indikator-indikator yang ada dalam masing-masing perangkat daerah dapat terlaksana secara optimal untuk mendukung pencapaian visi dan misi Kabupaten Bondowoso,”ujarnya.

Berita Terkait

Rapat Koordinasi dan Peresmian Perpustakaan Kelurahan Muktiharjo Kidul Semarang
LSM DRBI Soroti Dinas Lingkungan Hidup Indramayu
Pangdam IV/Diponegoro Resmikan Dua Jembatan Gantung Merah Putih di Tegal
Akibat Penutupan Perlintasan Kereta Api Muktiharjo Kidul Muncul Polemik
Polres Lamongan Kolaborasi dengan Perikanan dan Perhutani Dukung Ketahanan Pangan
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Debat Perdana Pilwali Kediri Yakinkan 200 ribu Pemilih
Dukung Program Ketahanan Pangan, Lapas Semarang Berdayakan Lahan Pertanian

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 22:12 WIB

Rapat Koordinasi dan Peresmian Perpustakaan Kelurahan Muktiharjo Kidul Semarang

Senin, 18 November 2024 - 19:52 WIB

LSM DRBI Soroti Dinas Lingkungan Hidup Indramayu

Jumat, 15 November 2024 - 17:32 WIB

Pangdam IV/Diponegoro Resmikan Dua Jembatan Gantung Merah Putih di Tegal

Rabu, 13 November 2024 - 15:28 WIB

Akibat Penutupan Perlintasan Kereta Api Muktiharjo Kidul Muncul Polemik

Selasa, 12 November 2024 - 18:04 WIB

Polres Lamongan Kolaborasi dengan Perikanan dan Perhutani Dukung Ketahanan Pangan

Berita Terbaru