Polres Pasuruan Laksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Zebra Semeru 2021

- Redaksi

Senin, 15 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gelar Pasukan Operasi Zebra Semeru 2021 di Lapangan Sarja Arya Racana, dipimpin oleh Kapolres Pasuruan AKBP Erick Frendriz, S.I.K., M.Si. (15/11/2021)

Gelar Pasukan Operasi Zebra Semeru 2021 di Lapangan Sarja Arya Racana, dipimpin oleh Kapolres Pasuruan AKBP Erick Frendriz, S.I.K., M.Si. (15/11/2021)

PASURUAN, RadarBangsa.co.id – Polres Pasuruan melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Semeru 2021 di Lapangan Sarja Arya Racana, dipimpin oleh Kapolres Pasuruan AKBP Erick Frendriz, S.I.K., M.Si. (15/11/2021)

Kapolres Pasuruan menyampaikan arahan bahwa Operasi Zebra Semeru 2021 ini digelar di seluruh Jawa Timur secara serentak. Kegiatan operasi ini berlangsung selama 14 hari, mulai tanggal 15 November sampai dengan tanggal 28 Nopember 2021, dalam rangka Cipta Kondisi Kamseltibcarlantas mengahadapi perayaan Natal 2021 dan tahun baru 2022 di tengah pandemi Covid-19.

Baca Juga  Viral di YouTube, Penombok Judi Cap Jie Kie, Ternyata Calon Kades Desa Gunungsari Kec Beji, Pasuruan

Turut hadir dalam apel gelar ini Perwakilan Dandim 0819 Pasuruan, Wabup Pasuruan, Ketua MUI Pasuruan, Pejabat Utama Polres Pasuruan dan para Kapolsek Jajaran Polres Pasuruan. Sedangkan untuk pasukan yang terlibat berjumlah 125 personil yang meliputi Polri, TNI, Satpol PP dan Dishub.

Kapolres Pasuruan menekankan, bahwa pelaksanaan operasi zebra tahun ini masih dalam situasi pandemi Covid 19, meskipun saat ini penyebarannya sudah dapat dikendalikan namun demikian tetap membutuhkan kewaspadaan bersama karena saat ini sudah ada varian terdaru yaitu Delta Plus AY.42 yang penularannya lebih cepat dibandingkan dengan varian covid 19 lainnya, oleh karena Itu kegiatan sosialisasi 5M dan 3T harus tetap dilaksanakan dengan meningkatkan rutinitas Operasi Yustisi yang berkolaborasi dengan Pemda dan TNI setempat, serta meningkatkan perluasan cakupan vaksinasi agar segera terbentuk percepatan Herd Immunity.

Baca Juga  Dukung Pertumbuhan Pariwisata dan Maritim di Sumut, PLN Bangun 3 Anjungan Listrik Mandiri

“Keberhasilan jawa timur dalam menekan laju penyebaran covid-19 ini berimbas kepada adanya penurunan level ppkm sesuai inmendagri no 57 tahun 2021, dimana di beberapa kab/kota menjadi level 1 dan 2 sehingga mengakibatkan dibukanya beberapa fasilitas umum seperti sekolah, tempat wisata, bandara, tempat hiburan dan lain-lain, hal tersebut harus dikelola dengan baik melalui kerja sama dengan stake holder masing-masing agar tidak menimbulkan kluster baru ketika nanti menjelang perayaan natal dan tahun baru 2022”, pungkasnya.

Baca Juga  Sertijab dan Pisah Sambut Kajari Sidoarjo

Berita Terkait

Khofifah – Emil Mantapkan Mesin Pemenangan: Perkuat Politik Santun dan Gerakan Ajak ke TPS, Perkenalkan 8 Jubir Muda
Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79
HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi
Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai
Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani
Disambut Gelombang Doa, Khofifah Motivasi Santri Ponpes Al Anwar untuk Raih Pendidikan Tinggi dan Tegaskan Komitmen Majukan Pesantren
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:48 WIB

Khofifah – Emil Mantapkan Mesin Pemenangan: Perkuat Politik Santun dan Gerakan Ajak ke TPS, Perkenalkan 8 Jubir Muda

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:27 WIB

HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 19:21 WIB

Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai

Berita Terbaru

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB