Polsek Krian Amankan Perayaan Paskah di Gereja Santa Monika

- Redaksi

Kamis, 1 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kompol Muhklason, SH saat melakukan sterilsasi dan perketat keamanan Gereja Santa Monika Krian, Kamis (1/4/2021)

Kompol Muhklason, SH saat melakukan sterilsasi dan perketat keamanan Gereja Santa Monika Krian, Kamis (1/4/2021)

SIDOARJO, RadarBangsa.co.id – Antisipasi tindakan teror, pasca terjadinya ledakan bom di Gereja Katedral Makasar Minggu lalu, dan aksi teror di Markas Besar Polisi (Mabes Polri), Kapolsek Krian, Kompol Muhklason, SH melakukan sterilsasi dan perketat keamanan Gereja Santa Monika Krian.

Hal itu dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat Nasrani yang sedang menjalankan prosesi perayaan hari Raya Paskah dan Ibadah Paskah, Kamis Putih, Kamis, 1 April 2021.

Baca Juga  Kerren!Bantu Korban Banjir di Jakarta, Supporter Truman Sampang Salurkan Hasil Penggalangan Dana

Kompol Muhklason mengatakan, sejumlah personel gabungan dari TNI, Polri, Satpol PP, Linmas, Banser, dan relawan juga ormas lainnya diturunkan disebar di berbagai gereja di wilayah Kecamatan Krian.

Baca Juga  Melalui Video Conference Kakanwil Riau Ingatkan Ka UPT Harus Serius Penanganan Covid-19

“Kita sudah sebarkan anggota dibantu TNI dan Satpol PP juga Banser. Kita akan berikan keamanan dan kenyamanan bagi saudara kita umat Nasrani yang sedang menjalani prosesi perayaan Paskah,” jelasnya.

Ditambahkan Kompol Muhklason, warga masyarakat tidak perlu takut dengan ancaman teror, karena aparat keamanan menjamin pengamanan secara maksimal. Namun dalam menjalankan aktivitas dan peribadatan harus tetap waspada, serta mematuhi protokol kesehatan.

Baca Juga  Serdik Sespima Polri Angkatan 69 Tahun 2023, Melaksanakan Baksos

“Jangan takut akan ancaman teror, karena aparat keamanan telah menjamin pengamanan secara maksimal. Silahkan ibadah dengan aman, nyaman dan tetap patuhi protokol kesehatan,” pesan Kompol Muhklason kepada para jamaah Gereja.
(Fatkhul)

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB