Pringati HUT TNI Ke-77, Koramil 0608 – 17/Cidaun Selenggarakan Syukuran

- Redaksi

Jumat, 21 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danramil 0608 - 17/Cidaun Kapten Kav Ma'rufin didampingi oleh SERMA Asep Mulyana dan Dasep Kurnia sedang menyerahkan santunan anak yatim dalam acara Syukuran HUT TNI KE-77 dengan Tema

Danramil 0608 - 17/Cidaun Kapten Kav Ma'rufin didampingi oleh SERMA Asep Mulyana dan Dasep Kurnia sedang menyerahkan santunan anak yatim dalam acara Syukuran HUT TNI KE-77 dengan Tema "TNI adalah kita". (Dok photo AE Nasution/RadarBangsa.co.id)

CIANJUR, RadarBangsa.co.id – Satuan teritorial Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Darat (AD) yang berada di tingkat Kecamatan Cidaun yang berhubungan langsung dengan pejabat dan masyarakat sipil di wilayah kecamatan Cidaun dan kecamatan Naringgul, selenggarakan kegiatan syukuran dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-77 dengan sederhana, khitmat dan meriah.

Kegiatan HUT TNI Ke-77 ini disertai dengan penyerahan santunan ke sejumlah anak yatim di lingkungan kantor Komando Rayon Militer (KORAMIL) 0608 – 17/Cidaun, penyerahan cindramata pada kepala desa se Kecamatan Cidaun dan Naringgul dan silaturrahim bersama tokoh-tokoh masyarakat di dua kecamata yaitu kecamatan Cidaun dan Naringgul.

Baca Juga  Bikin Warga Resah, Polsek Cidaun Brantas Knalpot Brong

Tampak hadir dalam kegiatan ini; Danramil Cidaun Kapten Kav Ma’rufin bersama jajarannya, Polsek Cidaun atau yang mewakili, para kepala desa dari kedua kecamatan, yaitu kecamatan Cidaun serta kecamatan Naringgul, Kepala desa Cidamar Maman Sukarman, Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) tingkat kecamatan Cidaun, sejumlah ormas turut serta hadir diantaranya FKPPI rayon 0608 – 17/Cidaun, Hipakat, di pelataran Koramil 0608 – 17/Cidaun. Kamis (20/10/2022).

Sementara Danramil 0608 – 17/Cidaun Kapten Kav Ma’rufin dalam sambutannya menyampaikan, Mudah-mudahan dengan adanya TNI di usia Ke – 77 merupakan usia yang sudah tua.

Baca Juga  Pembinaan dan Pelatihan Kader Posyandu Desa Cidamar

“Semoga kedepannya lebih merakyat, lebih solit dalam melaksanakan tugasnya,” ujarnya.

Masih Danramil, Kepada forkopimca kecamatan Cidaun maupun kecamatan Naringgul kami berpesan, baik dengan kepala desa lebih solid.

“Semoga TNI lebih solit dalam melaksanakan tugasnya untuk mendukung kepala desa karena kedepan tugasnya pertanggungjawabannya lebih berat, makanya kita harus melaksanakan kerjasama dan selalu silaturrahmi yang lebih baik,” ungkapnya.

Kepada seluruh tamu undangan kami ucap Danramil, disiang hari ini kami ucapkan trimakasih atas kehadirannya dalam rangka hari ulang tahun TNI ini.

Baca Juga  Gunakan Pola Kanalisasi, Polrestabes Semarang lakukan penyekatan di 26 Titik

“Mudah-mudahan, dengan hadirnya kita dapat menjalin silaturrahmi kepada seluruh warga, seluruh aparat terkait. Atas dukungan sehingga terselenggaranya acara ini dengan sukses, sehat wal afiat untuk kita semuanya,” tambahnya.

Dalam pantauan RadarBangsa.co.id, acara pembukaan syukuran Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke 77 yang diselenggarakan oleh Koramil 0608 – 17/Cidaun di tutup dengan pembacaan do’a yang dipandu oleh ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kecamatan Cidaun, KH Mu’arif.

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo
Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik
Kondisi Jembatan Desa Bluru Kidul Sidoarjo Memprihatinkan
Sidoarjo Percepat Digitalisasi Transaksi Pemerintah Daerah
Ribuan Muslimat Pasuruan Rayakan Maulid Nabi, Khofifah Ajak Teladani Rasulullah

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:59 WIB

Dukungan Nyai dan Ning untuk SAE, Bersatu untuk Sidoarjo

Rabu, 2 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Subandi : Sowan Kiai untuk Sidoarjo yang Lebih Baik

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB