Propam Polres Dumai Mewajibkan Seluruh Personil Polres dan Polsek Patuhi Protokol Kesehatan Cegah Covid-19

- Redaksi

Selasa, 18 Agustus 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI, RadarBangsa.co.id – Guna mencegah penyebaran Covid-19 dilingkungan Polri, Propam Polres Dumai mewajibkan seluruh personil Polres Dumai dan Polsek Jajaran mematuhi protokol kesehatan cegah Covid-19, pembatasan fisik dan mengikuti pengecekan suhu badan sebelum memasuki Mako Polres Dumai.

Kapolres Dumai AKBP Andri Ananta Yudhistira, S.I.K, M.H didampingi Kasi Propam Polres Dumai AKP Amozi Zega menyampaikan bahwa kegiatan pendisiplinan terhadap seluruh Perwira, Bintara dan Aparatur Sipil Negara (ASN) Polres Dumai serta Masyarakat yang mengunjungi Mako Polres Dumai dilaksanakan setiap harinya guna mencegah penyebaran virus Covid-19.

Baca Juga  Kasus Pemalsuan Tanah Wakaf dan Penghinaan ‘Mandeg’ 7 Tahun, Kuasa Hukum Pelapor Surati Kapolrestabes Surabaya

“Setiap harinya, seluruh Personil dicek suhu tubuhnya dan diwajibkan mencuci tangan menggunakan sabun serta air mengalir yang telah disediakan sebelum memasuki Mako Polres Dumai.

Kemudian Kasi Propam juga secara rutin melaksanakan Patroli ke ruangan-ruangan maupun Ruang Pelayanan Publik Polres Dumai untuk memastikan tetap dilaksanakannya dan dipatuhinya protokol kesehatan cegah Covid-19 yakni menggunakan masker dan menjaga jarak,” jelas AKBP Andri Ananta Yudhistira, S.I.K, M.H.

Baca Juga  Presiden Tinjau Posko RS Sayang Cianjur

Pendisiplinan tidak hanya berlaku bagi personil Polri dan ASN, seluruh masyarakat yang datang juga harus melalui proses pemeriksaan suhu tubuh, mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir serta menggunakan masker.

“Pemeriksaan dan pendisiplinan diberlakukan kepada seluruh personil Polres Dumai sebagai bentuk antisipasi pencegahan penyebaran Covid-19 serta untuk memastikan keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat yang hendak mendapatkan pelayanan di wilayah hukum Polres Dumai.

Baca Juga  Benny Akbar SH.MH.CLA, Optimis Antarkan Pendaftaran calon Walikota Dumai ke PDI P

Mari bersama-sama mematuhi protokol kesehatan cegah Covid-19 dan berdoa semoga wabah Covid-19 segera berakhir,” pungkas Kapolres Dumai.

Pantauan dilapangan, seluruh personil Polres Dumai dan Masyarakat yang hendak mendapatkan pelayanan di Mapolres Dumai telah mengikuti protokol kesehatan cegah Covid-19 dan pembatasan fisik, serta seluruhnya didapati dalam keadaan suhu tubuh normal ataupun dibawah 37 derjat celcius.

(Ayu)

Berita Terkait

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri
Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten
Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani
Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
KPU Lamongan Resmi Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati 2024
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Tekankan Komitmen Pengembangan Olahraga Rekreasi
Ribuan Massa Padati Gelora Delta Sidoarjo dalam Acara Istighotsah dan Deklarasi Pasangan Cabup-Cawabup Mas Iin-Edy Widodo
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri

Senin, 30 September 2024 - 23:43 WIB

Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten

Jumat, 27 September 2024 - 21:36 WIB

Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani

Jumat, 27 September 2024 - 20:25 WIB

Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi

Selasa, 24 September 2024 - 17:07 WIB

Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB