Pulang dari Malaysia Warga OKI Langsung Diisolasi

- Redaksi

Sabtu, 18 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Juru bicara Gugas COVID-19 Kabupaten OKI, Iwan Setiawan

Juru bicara Gugas COVID-19 Kabupaten OKI, Iwan Setiawan

OGAN KOMERING ILIR, RadarBangsa.co.id – Warga Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), yang baru pulang dari Malaysia langsung diisolasi oleh petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP). Pasien MA (40) berjenis kelamin laki-laki dengan alamat domisili di Kecamatan Sirah Pulau Padang ini diisolasi karena terdapat ciri-ciri infeksi virus corona (Covid-19).

Juru bicara Gugas COVID-19 Kabupaten OKI, Iwan Setiawan mengatakan riwayat perjalanan yang bersangkutan pada tanggal 11 April melakukan perjalanan dari Medan menuju Palembang dengan menumpang bus. Sesampai di Palembang tanggal 13 April yang bersangsungkutan dirujuk ke Rumah Sakit Siti Fatimah Palembang dan sempat di isolasi di ODP Center Wisma Atlet Palembang.

Baca Juga  Manasik Haji Tingkat Dimulai, Pemkab Lamongan Tegaskan Pelayanan Berkualitas untuk Jamaah

“Tanggal 15 April diambil tes SWAB dan tanggal 17 April hasilnya positif. Pasien belum sempat pulang ke OKI” Ungkap Iwan melalui keterangan pers virtual pada Sabtu, (17/4).

Baca Juga  Digitalisasi Adminduk, Pemkab OKI Kian Mudahkan Warganya

Dengan demikian lanjut Iwan pasien 62 ini tidak pernah melakukan kontak tracking diwilayah Kabupaten OKI.

“Kasus import dan tidak ada interaksi dengan warga di OKI” terang dia.

Dengan penambahan satu orang terkonfirmasi ini tambah Iwan sudah ada 4 kasus positif di Ogan Komering Ilir.

Baca Juga  Amerika Serikat Bantu Ogan Komering Ilir Hadapi Karhutlah 2020

“Total kasus konfirmasi ada empat, dua sembuh dan dua dalam perawatan” jelasnya.

Situasi terkini COVID 19 di Kabupaten OKI terang Iwan terdata; sebanyak 7.909 pelaku perjalana wilayah terkangkit (PPT), 54 Oranf Tanpa Gejala (OTG), 67 orang dalam pemantauan (ODP), 2 orang pasien dalam pengawasan (PDP), dan 4 orang terkonfirmasi positif. 2 sembuh dan 2 dalam perawatan. (Mus)

Berita Terkait

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo
H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 10:32 WIB

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Berita Terbaru

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB