Relawan Ganjar-Mahfud, Sambut Pemilu 2024 dengan Intensitas Kanvasing 30 Hari di Ngawi

- Redaksi

Minggu, 14 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NGAWI, RadarBangsa.co.id – Dalam menyambut Pemilu 2024 yang semakin dekat, relawan dari pasangan Ganjar Pranowo – Mahfud MD intensif melakukan kampanye di sejumlah wilayah, termasuk di Kabupaten Ngawi. Melalui komunitas Sego Anget, mereka secara ramah menyebarkan pesan-pesan kampanye di sekitar Tugu Kartayono.

Tim kanvasing mobil relawan Ganjar-Mahfud telah bergerak tanpa henti selama 30 hari, mengelilingi wilayah Jawatimur-Jawatengah. Tujuan utama mereka adalah berbagi Sego Anget, kaos, dan berbagai Alat Peraga Kampanye (APK) seperti bubuk kopi bertuliskan Ganjar-Mahfud kepada masyarakat, khususnya di Kabupaten Ngawi.

“Untuk meningkatkan elektabilitas pasangan No 3 Ganjar-Mahfud, terutama di Kabupaten Ngawi, kami bertekad memenangkan 100%. Kami, dalam komunitas Sego Anget, memiliki arti ‘Seneng Ganjar Pranowo Banget’,” ujar Handi Nugroho Widi, Koordinator Sego Anget, saat diwawancarai oleh awak media (14/01/23).

Handi menambahkan bahwa terdapat 10 mobil dan 22 kru relawan yang berkeliling dan singgah di kantong-kantong posko kemenangan Ganjar-Mahfud. Rute awal dimulai dari Gapura Majapahit di Kendangsari Surabaya, dan langsung meluncur ke Tawang Mangu, Sragen.

“Hari ini kita menuju Ngawi, dan nanti ada dua titik selanjutnya menuju Madiun, Trenggalek, Ponorogo, Tulungagung, dan seterusnya. Kami akan melanjutkan perjalanan selama 30 hari, menyusuri seluruh kabupaten/kota di wilayah Jawatimur dengan target kemenangan Ganjar-Mahfud minimal 52% dalam satu putaran,” tegasnya.

Berita Terkait

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I
Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran
Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun
Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo
Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan
Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia
KPU Jatim Gelar Apel Kesiapan Distribusi Logistik Pilkada 2024 di Sidoarjo

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 04:38 WIB

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 November 2024 - 04:26 WIB

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Senin, 25 November 2024 - 22:12 WIB

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 November 2024 - 10:26 WIB

Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung

Senin, 25 November 2024 - 08:13 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo

Berita Terbaru

Peristiwa

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:32 WIB

Kapolres Lahat, AKBP God Parlasro S. Sinaga, SH, SIK, MH, memimpin apel

Polri

Polres Lahat Apel Sinergitas dan Pergeseran Pasukan

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:24 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:38 WIB

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lamongan, Sugeng Widodo, dalam acara Detik Jatim Awards 2024 di Dyandra Convention Center, Surabaya.(IST)

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:26 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB