Ridwan Hisjam Berikan Bantuan Mobil Ambulance Guna Tangani Corona di Malang Raya

- Redaksi

Senin, 23 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ridwan Hisjam (paling kiri) secara simbolis serahkan bantuan mobil ambulance di RH Center / Net

Ridwan Hisjam (paling kiri) secara simbolis serahkan bantuan mobil ambulance di RH Center / Net

MALANG, RadarBangsa.co.id – Anggota Komisi VII DPR RI Fraksi Golkar, Ridwan Hisjam (RH) hadir di tengah warga Malang Raya untuk menghadapi Covid-19. Anggota DPR RI dari dapil Malang Raya ini menyerahkan bantuan berupa mobil ambulance kepada relawan peduli masyarakat di RH Center.

RH juga hadir langsung dalam penyerahan penyerahan mobil ambulance ini. Dia juga menyerahkan mobil secara simbolis dalam penyerahan mobil ambulance kepada relawan yang datang dari Kota Malang, Kota Batu dan Kabupaten Malang ini.

Hadir juga dalam penyerahan mobil ambulance tersebut, Ketua KNPI Jatim, Ahmad Fajar, dan Anggota Komisi D DPRD Kota Malang Fraksi Golkar, Suryadi. Mereka juga berbaur dengan para relawan dalam acara penyerahan mobil ambulance tersebut.

“Semoga mobil ambulance ini memperlancar relawan dalam menjalankan tugas kemanusiaan di tengah wabah virus corona ini. Selain itu, warga Malang Raya juga bisa terbantu untuk mendapatkan perawatan ketika mendapatkan masalah corona ini,” ujar pria yang disapa akrab mas Tatok ini. Minggu, (22/3/2020).

Mobil ambulance tersebut bisa digunakan relawan untuk siaga hingga mobilitas warga. Relawan diharapkan bisa lebih sigap membantu pemerintah dalam penanganan virus corona, terutama Malang Raya.

Dia juga menjelaskan, bantuan mobil ambulance tidak hanya untuk relawan. Nantinya, bantuan mobil ambulance juga bisa diserahkan kepada beberapa rumah sakit.

Pihaknya juga menginginkan, warga Malang Raya tidak panik dengan adanya wabah corona. Mereka tetap harus tenang serta mengikuti kebijakan pemerintah.

Mereka harus bisa menahan diri dan beraktivitas di rumah demi memutus mata rantai perkembangan virus corona. Warga tidak melakukan aktivitas cenderung berkumpulnya massa serta harus makan makanan sehat. (Dah/Ari)

Berita Terkait

Peningkatan Kewaspadaan Penyakit Musim Hujan, Dinas Kesehatan Pacitan Gandeng FPPA
Wabah HIV Mengancam! 199 Warga Lamongan Terpapar, Penyebaran Merata di Seluruh Kecamatan
Lamongan Rayakan HKN ke-60, Fokus pada Transformasi Kesehatan
Sambut Kebijakan Mentan, Pj Gubernur Jatim Adhy : Solusi Maksimalkan Penyerapan Susu Peternak Lokal
RSUD Sogaten Kota Madiun Rayakan HKN ke-60 dengan Semangat ‘Gerak Bersama Sehat Bersama’
Khofifah Ajak Masyarakat Hidup Sehat di Hari Kesehatan Nasional 2024, Rajin Bergerak untuk Kesehatan
Sidoarjo Gelar Pertemuan Lintas Sektor untuk Tingkatkan Imunisasi PCV dan RV
Perkuat Layanan Kesehatan, Pj Gubernur Adhy Resmikan Grand Paviliun Internasional di RSSA Malang
Tag :

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 17:11 WIB

Peningkatan Kewaspadaan Penyakit Musim Hujan, Dinas Kesehatan Pacitan Gandeng FPPA

Minggu, 17 November 2024 - 07:50 WIB

Wabah HIV Mengancam! 199 Warga Lamongan Terpapar, Penyebaran Merata di Seluruh Kecamatan

Kamis, 14 November 2024 - 20:49 WIB

Lamongan Rayakan HKN ke-60, Fokus pada Transformasi Kesehatan

Kamis, 14 November 2024 - 19:44 WIB

Sambut Kebijakan Mentan, Pj Gubernur Jatim Adhy : Solusi Maksimalkan Penyerapan Susu Peternak Lokal

Selasa, 12 November 2024 - 09:47 WIB

RSUD Sogaten Kota Madiun Rayakan HKN ke-60 dengan Semangat ‘Gerak Bersama Sehat Bersama’

Berita Terbaru

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lamongan, Sugeng Widodo, dalam acara Detik Jatim Awards 2024 di Dyandra Convention Center, Surabaya.(IST)

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:26 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB