Rsud Bangil Pasuruan Adakan Pelatihan Karakter Building

- Redaksi

Senin, 23 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RSUD Bangil adakan pelatihan karakter Building untuk peningkatan pelayanan. [Foto : RadarBangsa.co.id/Andik]

RSUD Bangil adakan pelatihan karakter Building untuk peningkatan pelayanan. [Foto : RadarBangsa.co.id/Andik]

PASURUAN, RadarBangsa.co.id – Membangun karakter tidak semudah membangun rumah, jembatan, jalan, dan lainnya karena membangun karakter adalah bentuk hakekat jiwa seseorang yang terus berkelanjutan agar menjadi lebih baik dan mulia.

Karakter di artikan sebagai tabiat, watak, sifat-sifat kejiwaan, akhlak atau budi pekerti.

Yang membedakan seseorang daripada yang lain. Dengan pengertian di atas dapat dikatakan bahwa membangun karakter (character building) adalah proses mengukir atau memahat jiwa sedemikian rupa sehingga membentuk unik, menarik, dan berbeda atau dapat dibedakan dengan orang lain.

Baca Juga  Sekcam Mandau Muhammad Rusydy Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran

Ibarat sebuah huruf aflabet yang tak pernah sama antara yang satu dengan yang lain, demikianlah orang-orang yang berkarakter dapat dibedakan satu dengan yang lainnya (termasuk dengan yang tidak/belum berkarakter atau berkarakter tercela).

Senin 23/11/2020 , RSUD Bangil sebagai tempat pelayanan publik khususnya bidang kesehatan harus dapat memberikan pelayanan terbaik dan berkualitas, sehingga dibutuhkan sumber daya manusia (SDM) yang proesional, salah satunya bahwa petugas rumah sakit dibagian manapun dia harus bisa memberikan pelayanan yang menyenangkan/memuaskan bagi pasien maupun keluarga pengantar pasien disamping itu juga harus bisa saling bersenergi/bekerjasama dengan petugas lainnya.

Baca Juga  Ketua Forikan Pasuruan Gelar Rakor

Untuk maksud tersebut, RSUD Bangil Kabupaten Pasuruan bekerjasama dengan Tim Kaliwatu Learning Adventure Tourism Kota Batu mengadakan Pelatihan Karakter Building untuk petugas terdepan yang langsung berhadapan dengan pasien/keluarga.

Dengan Tetap menerapkan protokoler kesehatan kegiatan pelatihan dilaksanakan secara in door dan out door. Pada sambutannya Plt.Direktur RSUD Bangil dr. Arma Roosalina, M. Kes yang diwakili oleh Kabag Pengembangan Tri Suswati, SH., MM berharap dengan pelatihan ini petugas RSUD Bangil mampu memberikan layanan terbaik kepada seluruh pengguna RSUD Bangil sesuai dengan motto “Peduli dan Berkualitas Dalam Pelayanan”.

Baca Juga  Kemendag: Era Baru Perdagangan Fisik Emas Digital di Bursa Berjangka Dimulai

Adapun Slogan pelatihan Karakter Building adalah “SMIILEEE” (Sigap, Melayanani, Inovatif, Integritas, Loyal, Empati, Eektif dan Efisien.

(Andik)

Berita Terkait

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo
H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 10:32 WIB

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Oktober 2024 - 07:49 WIB

H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Berita Terbaru

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB