Satpol PP Lamongan Gelar Operasi Rokok Tanpa Pita Cukai, Nihil Pelanggaran

- Redaksi

Senin, 25 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Satpol PP Lamongan saat razia dikios  (25/07)

Anggota Satpol PP Lamongan saat razia dikios (25/07)

LAMONGAN, RadarBangsa.co.id – Satpol PP Lamongan kembali melakukan razia rokok polosan tanpa disertai pita cukai di wilayah utara Lamongan yakni Kecamatan Paciran dan Brondong, Senin (25/7).

Kabid Penegakan Peraturan Daerah (Gakda) Satpol PP Kabupaten Lamongan, Safari menjelaskan, adapun hasil dari kegiatan razia atau ops barang kena cukai ilegal di dua kecamatan tersebut hasilnya ialah nihil.

“Nihil pelanggaran, tidak ditemukan adanya rokok polosan dan ilegal yang tanpa dilekati dengan pita cukai dan atau cukai palsu,” ujar Safari di lokasi kegiatan razia di Kecamatan Brondong.

Baca Juga  Peringatan Nuzulul Qur'an di Lamongan, Momentum Perbanyak Amal Ibadah

Ia menuturkan, giat ops pemberantasan BKC ilegal telah memeriksa dan mengecek sebanyak 20 toko atau warung, namun tidak ditemukan adanya peredaran rokok ilegal yang terdisplay di etalase toko-toko.

“Sesuai Undang-Undang No.39 Tahun 2007 tentang Perubahan atas Undang Undang No.11 Tahun 1995 tentang Cukai.
PMK NO:215/PMK.07/2021 tentang penggunaan, pemantauan dan evaluasi dana bagi hasil cukai,” ungkapnya.

Baca Juga  Wujudkan Indonesia Maju, Bupati Kukuhkan Pengurus TP PKK Lamongan

Menurut dia, juga sesuai dengan SE Kemendagri Nomor: 906/2114/SJ tentang inventarisasi dan pemetakan klasifikasi, kodefikasi dan nomenklatur renpem dan keuangan daerah terkait DBHCHT.

“Terkait dengan sanksi, setiap orang yang menawarkan, menyerahkan, menjual, atau menyediakan untuk dijual barang kena cukai yang tidak dikemas untuk penjualan eceran atau tidak dilekati pita cukai dipidana penjara paling singkat 1 tahun dan paling lama 5 tahun,” beber Safari.

Sementara itu, Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Lamongan Sugeng Widodo menambahkan, saat ini masyarakat Lamongan sudah sangat patuh terhadap peraturan perundang-undangan.

Baca Juga  Memperlancar Aliran Sungai Bengawan Jero, Pemkab Lamongan Terus Galakan Inovasi Gerpu Sendok

“Berdasarkan kegiatan razia atau ops barang kena cukai ilegal di dua kecamatan Brondong dan Paciran memang tidak ditemukan rokok ilegal. Ini yang patut diapresiasi tentunya,” terang Sugeng.

Akan tetapi, imbuh Sugeng, yang lebih terpenting adalah marilah kita menjaga kesehatan secara bersama-sama. Utamanya adalah bagi anak-anak muda agar tidak merokok.

Berita Terkait

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo
H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi
Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 10:32 WIB

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Oktober 2024 - 07:49 WIB

H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 10:51 WIB

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Berita Terbaru

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB

Pendidikan

Edukasi ‘Ayo Makan Seafood’ Semarakkan Bulan Bahasa Siswa SD

Minggu, 6 Okt 2024 - 06:49 WIB