Sekdakab Resmikan POR SD/MI Tingkat Kabupaten, di Gelar Oleh Disporabudpar Sampang

- Redaksi

Minggu, 1 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, RadarBangsa.co.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui Disporabudpar setempat menggelar Pekan Olahraga (POR) SD/MI tingkat Kabupaten Sampang tahun.2019

Kegiatan yang pembukaannya senin 25/11 di Gor Indoor jalan Wakhed Hasyim Sampang itu di resmikan oleh Sekdakab H Yuliadi Setiawan S.Sos MM

Hadir pula dalam peresmian Plt Kepala Disporabudpar Sampang serta 503 atlet, Pelatih serta siswa dari 14 Kecamatan

Baca Juga  Sidoarjo Dinobatkan Kembali Sebagai Kabupaten Terinovatif di IGA 2024

Dalam sambutannya Yuliadi Setiawan mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Disporabudpar

Menurutnya POR SD/MI sebagai upaya mencatak atlet berprestasi mulai usia dini
“Ini bentuk upaya regenerasi mencetak atlet berprestasi, Selamat bertanding semoga tetap menjaga sportifitas,”ujar Yuliadi Setiawan S.Sos MM

Baca Juga  Pulang dari Jakarta Cek Kesehatan di Sampang, 41 Pekerja Migran Sampang dan Pamekasan Diperiksa

Ditambahkan Upaya pembinaan harus di mulai dari usia dini, sehingga sangat tepat jika kegiatan tersebut dijadikan agenda rutin tiap tahun

Sementara Plt Kepala Disporabudpar Sampang Drs H Imam Sanusi M.Pd menjelaskan Pekan Olahraga ini cukup ditingkat Kabupaten
“Cukup ditingkat Kabupaten, juaranya diikutkan pada POR SD/MI tihgkat Propinsi Jawa Timur,”tutur Drs H Imam Sanusi M.Pd

Baca Juga  Ini Respon Anggota DPRD Sampang, Terkait Harkop ke 73 Dan UMKM Nasional ke 5

Dalam kesempatan yang bersamaan juga digelar Perlombaan Olahraga Tradisional. (Her)

Berita Terkait

Jelang Lebaran, Gubernur Khofifah Pastikan Stok Sembako Aman di Pasar Pangan Murah Sidoarjo
Apresiasi Gubernur Khofifah : 1.000 Seniman dan 148 Juru Pelihara Cagar Budaya Terima Penghargaan
Bupati Lamongan Ajak Ulama dan Umara Bersinergi dalam Pembangunan Daerah
Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD
Wakil Bupati Asahan Sampaikan LKPJ 2024 di DPRD Asahan
Wakil Bupati Asahan Tinjau Lokasi Rencana Pembangunan Gedung BLK
Pemkab Sidoarjo Perkuat Perlindungan Sosial Pekerja dengan MoU Bersama BPJS Ketenagakerjaan
BPJS Kesehatan Buka Posko Mudik di Delapan Titik Selama Lebaran 2025
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:43 WIB

Jelang Lebaran, Gubernur Khofifah Pastikan Stok Sembako Aman di Pasar Pangan Murah Sidoarjo

Kamis, 27 Maret 2025 - 09:16 WIB

Apresiasi Gubernur Khofifah : 1.000 Seniman dan 148 Juru Pelihara Cagar Budaya Terima Penghargaan

Kamis, 27 Maret 2025 - 08:59 WIB

Bupati Lamongan Ajak Ulama dan Umara Bersinergi dalam Pembangunan Daerah

Kamis, 27 Maret 2025 - 07:56 WIB

Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Rabu, 26 Maret 2025 - 23:48 WIB

Wakil Bupati Asahan Sampaikan LKPJ 2024 di DPRD Asahan

Berita Terbaru

(Tenga) Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi (ist)

Politik - Pemerintahan

Bupati Lamongan Ajak Ulama dan Umara Bersinergi dalam Pembangunan Daerah

Kamis, 27 Mar 2025 - 08:59 WIB

Bupati Bangkalan, Lukman Hakim, menyampaikan Nota Pengantar LKPJ Pemerintah Kabupaten Bangkalan Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD Bangkalan (Dok foto Istimewa)

Politik - Pemerintahan

Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat Paripurna DPRD

Kamis, 27 Mar 2025 - 07:56 WIB