Selama Dua Bulan Jajaran Polres Lamsel Berhasil Amankan 17 Tersangka Berikut Barang Buktinya

- Redaksi

Rabu, 30 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG SELATAN, RadarBangsa.co.id – Mapolres Kabupaten Lampung Selatan Beserta Kapolda Lampung,Gelar Konferensi Pers di Seaport Interdiction Pelabuhan Bakauheni.

Dari pantauan media ini,Selain dihadiri oleh Kapolda Lampung Irjen Pol.Drs.Purwadi Arianto,M.Si,dan Kapolres Lampung Selatan AKBP.M.Syarhan,as.IK.,MH beserta jajarannya,kegiatan tersebut juga turut dihadiri oleh Plt.Bupati Lampung Selatan H.Nanang Ermanto,GM.PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Bakauheni Hasan Lessy,Kodim 0421/LS,Kodim Lampung Selatan dan Kejaksaan Negeri (Kejari) Kalianda.Rabu,(30/10/2019).

Kapolda Lampung Irjen Pol.Drs.Purwadi Arianto,M.Si, di dampingi Kapolres Lampung Selatan AKBP.M.Syarhan,as.IK.,MH menyampaikan.dalam kurun waktu 2 (Dua) bulan jajarannya berhasil mengungkap sebanyak 8 (Delapan) kasus Narkotika saat melakukan pemeriksaan di seaport Interdiction Pelabuhan Bakauheni.

“Dari delapan kasus selama bulan September dan Oktober 2019 (Dua Bulan) yang berhasil diungkap,telah berhasil mengamankan 17 tersangka dengan barang bukti berupa Ganja seberat 117 Kg,Extacy 61.200 Butir,Erimin 5 berjumlah 2.500 butir dan Sabu seberat 18,8 Kilo Gram serta 1,3 Kg Opium”Ujarnya.

Pada kesempatan tersebut Irjen Pol.Drs.Purwadi Arianto,M.Si, mengucapkan terima kasih kepada anggota yang berhasil mengungkap kasus ini serta intansi dan masyarakat yang turut membantu.

“Terus terang.adanya jalan tol para pelaku melakukan berbagai modus,akan tetapi kebanyakan bermodus mengirimkan paket.ini terungkap berkat kerjasama semua intansi.”

“Jika melihat dari bungkusnya,barang ini dari luar negara indonesia.kalau gk Taiwan dari Cina,”Tambahnya.

Atas perbuatannya Ke-17 tersangka,akan dijerat dengan pasal yang berlaku.Pungkasnya,(Rizki).

Berita Terkait

Tiga Anggota Polisi Gugur dalam Penggerebekan Judi Sabung Ayam di Lampung
Warga Sugio Lamongan, Diciduk Polisi Saat Hendak Transaksi Sabu di Tikung
KPK Gerebek OKU, Kepala Dinas dan Anggota DPRD Terjerat OTT – RadarBangsa Lamongan
Korupsi Iklan Bank BJB, KPK Lacak Pihak-Pihak yang Nikmati Uang Haram Rp 222 Miliar – RadarBangsa Lamongan
Warga Gagalkan Aksi Pencurian di Sukodadi Lamongan, Satu Pelaku Ditangkap, Satu Buron
Polri Tetapkan Eks-Kapolres Ngada sebagai Tersangka Kasus Kekerasan Seksual – RadarBangsa Lamongan
Polresta Sidoarjo Gelar Operasi Pekat Semeru, Panen Tangkapan
DPC Gerindra Mura Tindak Tegas Bahtiyar dengan Ajukan Pemecatan dan PAW

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 23:43 WIB

Tiga Anggota Polisi Gugur dalam Penggerebekan Judi Sabung Ayam di Lampung

Senin, 17 Maret 2025 - 17:42 WIB

Warga Sugio Lamongan, Diciduk Polisi Saat Hendak Transaksi Sabu di Tikung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:55 WIB

KPK Gerebek OKU, Kepala Dinas dan Anggota DPRD Terjerat OTT – RadarBangsa Lamongan

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:01 WIB

Korupsi Iklan Bank BJB, KPK Lacak Pihak-Pihak yang Nikmati Uang Haram Rp 222 Miliar – RadarBangsa Lamongan

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:51 WIB

Warga Gagalkan Aksi Pencurian di Sukodadi Lamongan, Satu Pelaku Ditangkap, Satu Buron

Berita Terbaru

Bupati Kendal Dyah Kartika Permanasari bersama Wakil Bupati Benny Karnadi meninjau perbaikan  ruas jalan kabupaten (IST)

Politik - Pemerintahan

Bupati Kendal Tinjau Perbaikan Jalan, Pastikan Kelancaran Arus Mudik Lebaran

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:47 WIB

Peserta rapat Musrenbang Kota Batu, terlihat beberapa anggota dewan Kota Batu (IST)

Politik - Pemerintahan

Optimalisasi Inovasi, Musrenbang Kota Batu Bahas RKPD 2026

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:41 WIB