Sepeda Motor Tua Keluaran Tahun 90 an Jadi Sorotan Pemeriksa Kendaraan

- Redaksi

Jumat, 5 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat pemeriksaan kendaraan bermotor

Saat pemeriksaan kendaraan bermotor

PURBALINGGA, RadarBangsa.co.id – Apel pengecekan kendaraan dinas kepada seluruh anggota Kodim 0702/Purbalingga dengan sasaran pengecekaan kelengkapan kendaraan seperti helm, spion, lampu, rem, ban dan kondisi mesin serta kelengkapan surat-surat STNK, SIM dan KTA pengemudinya menemui satu sepeda motor jenis Win milik anggota Babinsa Koramil 04/Kutasari yang walaupun sepeda motor langsiran tahun tua namun secara fisik maupun kelengkapan lainnya sangat terjaga pemeliharaannya,(5/6/2020)

Baca Juga  Jelang Hari Jadi Polwan ke- 73, Srikandi Polres Lamongan Gelar Vaksinasi Covid-19 Bagi Disabilitas

Tim pemeriksa yang meliputi, Staf Itel dan Staf Logistik Kodim 0702/Purbalingga Mengecek detail kondisi sejumlah kendaraan, satu diantaranya kendaraan roda dua jenis Win keluaran tahun 90-an yang masih kokoh, bersih terawat dan nyentrik berdiri di antara sepeda motor dinas keluaran 2000-an.

Pemilik Kendaraan sepeda motor jenis Win Tahun 90-an, Serda Yuni Adrianto anggota Koramil 04/Kutasari pada saat pengecekan menuturkan,” pada saat saya menerima kendaraan Inventaris dari Kodim kami langsung melakukan perawatan yang maksimal seperti pengecatan ulang dan servis mesin secara berkala agar saat dipakai aman dan nyaman. Walaupun tahunnya tua agar kendaraan enak saat dipakai dan enak dipandang harus dirawat, kalau bukan kita yang merawat dan menjaga siapa lagi dan ini merupakan barang inventaris negara yang harus kita rawat dan jaga agar usia pakai menjadi lama dan aman dikendarai,” pungkasnya kepada Tim Penerangan Kodim.

Baca Juga  Kerja Sama TNI dan Lembaga Pendidikan dalam Penyaluran Bantuan Terdampak Covid 19

Rencananya Dandim 0702/Purbalingga akan memberikan hadiah kepada anggotanya yang menjaga dan merawat kendaraan dinas dengan maksimal sebagai upaya motifasi kepada anggotanya agar lebih semangat dalam merawat kendaraan yang diinventariskan kepadanya.

Baca Juga  Ada Warganya Positif Covid-19, 2 Wilayah Berlakukan PSBB Lokal

(Ari)

Berita Terkait

Grand Final Raka Raki Jatim 2024, Pj Gubernur Adhy Dorong Promosi Wisata Digital Lebih Gencar
Khofifah – Emil Mantapkan Mesin Pemenangan: Perkuat Politik Santun dan Gerakan Ajak ke TPS, Perkenalkan 8 Jubir Muda
Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79
HUT ke-79 TNI, Khofifah Apresiasi Profesionalisme TNI dalam Menjaga Demokrasi
Bersama Gus Reza, Khofifah : Perbanyak Sholawat untuk Pilkada Damai
Fadli Zon : Khofifah Pemimpin yang Paham dan Peduli Petani
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:49 WIB

Grand Final Raka Raki Jatim 2024, Pj Gubernur Adhy Dorong Promosi Wisata Digital Lebih Gencar

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:48 WIB

Khofifah – Emil Mantapkan Mesin Pemenangan: Perkuat Politik Santun dan Gerakan Ajak ke TPS, Perkenalkan 8 Jubir Muda

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 11:01 WIB

Menjaga Keutuhan NKRI Kodim 0822 Bondowoso Peringatan Dirgahayu TNI ke-79

Berita Terbaru

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB

Calon Wakil Bupati Sidoarjo Hj Mimik saat senam minggu pagi (IST)

Politik - Pemerintahan

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo

Minggu, 6 Okt 2024 - 10:32 WIB