Sukses, PPK Teluk Dalam Nias Selatan Gelar Pleno Terbuka

- Redaksi

Sabtu, 17 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NIAS SELATAN, RadarBangsa.co.id – Panitia pemilihan kecamatan (PPK) Teluk Dalam melaksanakan rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara ditingkat kecamatan pada pemilihan umum tahun 2024 yang berlangsung di Aula Kantor Camat Teluk Dalam, Jl. Baru Baloho Indah, Kabupaten Nias Selatan. Sabtu, (17/2/2024) sekira pukul 14:52 Wib.

Kata sambutan Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Teluk Dalam, Andi S. Lase mengatakan sesuai dengan surat himbauan KPU Kabupaten Nias Selatan yang mana kita melaksanakan rapat pleno terbuka ditingkat kecamatan itu di mulai pada tanggal 15 Februari 2024 yang seyogyanya dilaksanakan namun, baru dapat kita laksanakan hari ini mengingat banyak persiapan-persiapan yang kami kenang.

Sekali lagi kami mengucapkan kepada kita semua yang hadir dalam mengikuti pleno terbuka rekapitulasi perolehan perhitungan suara pada pemilihan umum tahun 2024 di kantor camat Teluk Dalam.

Besar harapan dari kami penyelenggara teknis semoga para saksi sama-sama kita mengikuti mulai dari awal sampai selesai, dan jangan hanya kami yang duduk di sini kiranya kita sama duduk bersama dengan panwascam.

Belajar dari pengalaman kami pada pemilu sebelumnya, para saksi partai politik kadang-kadang meninggalkan kami bersama panwascam pada saat pembacaan mulai PPNP sampai Provinsi, tetapi pada saat pembacaan Kabupaten barulah para saksi datang.

Jadi, dalam hal ini kami hanya menyampaikan kalau bisa mulai awal, pertengahan sampai akhir nanti acara ini kita dapat sama-sama menyaksikan rapat rekapitulasi ditingkat kecamatan.

Ketua Panwascam, Aswan Laia dalam sambutannya menyampaikan sungguh luar biasa Kasih Tuhan kepada kita dengan terselenggaranya pemilu 2024 khususnya di Kecamatan Teluk Dalam yang bisa berlangsung dengan aman tertib bahkan sampai hari ini kami Panwascam Teluk Dalam tidak masyarakat yang melapor.

Saya masih ingat karena kebetulan pemilu tahun 2019 itu luar biasa mulai jam 4:00 Wib subuh sudah ada yang mau melapor, tetapi di pemilu tahun 2024 ini tidak pelaporan dari masyarakat tentang kondisi atau pelanggan pelaksanaan pemilu.

Jadi, disini kita patut bersyukur kepada Tuhan pemilu 2024 berlangsung dengan penuh rasa cinta kasih kemuliaan. Adapun catatan yang kami catat dalam pengawasan dalam pemilu ini pertama sekali yaitu keterlambatan didalam pelaksanaan pemungutan suara ini dikarenakan kondisi pagi itu memang hujan yang deras.

Menurut pengamatan ada kekhawatiran kami juga kemarin itu, kalau pemilu 2019 tiap TPS ada pendampingan dari Polri tiap TPS ada satu orang. Sementara tahun ini mungkin penempatan yang lebih baik kurang lebih dua TPS keamanannya satu orang. Jadi, ada kesadaran masyarakat kita di Kecamatan Teluk Dalam. Mudah-mudahan hal yang baik ini bisa meningkatkan ke depan.

Kami dari panwascam melihat ada kondisi yang kurang baik terutama dari rekan-rekan saksi. Padahal saksi telah mengikuti pelatihan dari Bawaslu. Artinya saksi itu hanya menyaksikan dari mulai pembukaan TPS sampai berakhirnya, tetapi kami melihat mulai tengah malam para saksi sudah menghilang.

“Semoga hal itu tidak terjadi lagi pada rekapitulasi penghitungan suara ini,” harapnya.

Mewakili Forkompincam, Kapolsek Teluk Dalam, AKP Dedi Ginting dalam sambutannya mengatakan bahwa kami dari Forkompincam mengucapkan terimakasih telah terlaksana pemilu yang telah lewat aman dan kondusif.

“Kami mengharapkan pada saat pleno rekapitulasi perolehan suara berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, kalau ada hal yang mau disampaikan, tolong disampaikan dengan santun,” harapnya.

Selanjutnya, Camat Teluk Dalam, Martinus Zebua, SE dalam arahannya menyatakan kami dari pemerintah kecamatan berterimakasih kepada seluruh jajaran atau stakeholder yang ambil bagian di dalam pemilu 2024 ini khususnya di Kecamatan Teluk Dalam bisa berjalan dengan aman dan lancar tanpa ada hal yang mungkin mengganggu dari pada pelaksanaan pemilu.

“Tentu itu pertama sekali patut puji syukur dimana pelaksanaan pemilu 14 Februari 2024 kemarin bisa berlangsung dengan aman,” ucapnya.

Ia berharap kiranya pelaksanaan pleno terbuka untuk perolehan suara ini bisa terlaksana dengan baik, mulai hari ini sampai nanti selesainya perhitungan suara bisa terlaksana dengan aman, tentram dan jangan sampai terjadi hal-hal yang tidak kita inginkan.

Berita Terkait

Disperinaker Bangkalan Cetak Wirausaha Baru Lewat Pelatihan Berbasis Masyarakat
Dorong Transparansi, Inspektorat Bangkalan Luncurkan Aplikasi KLIK AKU untuk Desa
Pemkab Bangkalan Perkuat Tata Kelola Program Keluarga Berencana Lewat Evaluasi TPK
Minat Jadi Guru Kian Rendah, Anggota DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Dorong Solusi Nyata untuk Sejahterakan Pendidik
Warga Pamekasan Antusias Sambut Anggota DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama, Sosok dengan Ciri Kerudung Hijau
Dukung Rehabilitasi, Lia Istifhama Puji Kemensos dan Khofifah Bangun Harapan Bagi Korban Narkoba
Dukung Sikap Pemerintah, Lia Istifhama: Penolakan Atlet Israel Bukan Kebencian, Tapi Kemanusiaan
Khofifah Apresiasi Sinergi Lintas Elemen di World Sight Day 2025, Bagikan 1.000 Kacamata Gratis untuk Pelajar

Berita Terkait

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:07 WIB

Disperinaker Bangkalan Cetak Wirausaha Baru Lewat Pelatihan Berbasis Masyarakat

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:00 WIB

Dorong Transparansi, Inspektorat Bangkalan Luncurkan Aplikasi KLIK AKU untuk Desa

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:53 WIB

Pemkab Bangkalan Perkuat Tata Kelola Program Keluarga Berencana Lewat Evaluasi TPK

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:19 WIB

Warga Pamekasan Antusias Sambut Anggota DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama, Sosok dengan Ciri Kerudung Hijau

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:02 WIB

Dukung Rehabilitasi, Lia Istifhama Puji Kemensos dan Khofifah Bangun Harapan Bagi Korban Narkoba

Berita Terbaru

Petugas Polsek Maduran bersama tim medis mengevakuasi jasad petani yang tewas diduga tersengat listrik jebakan tikus di area persawahan Desa Blumbang, Kecamatan Maduran, Lamongan, Jumat (10/10/2025). (Dok. Humas Polres Lamongan) (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Peristiwa

Petani di Lamongan Tewas Kesetrum Jebakan Tikus

Sabtu, 11 Okt 2025 - 19:15 WIB

Kepala Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Bangkalan, Jemmy Tria Sukmana, saat membuka kegiatan Pelatihan Berbasis Masyarakat (PBM) bidang Tata Rias dan Pengolahan Hasil Laut di Kantor Disperinaker Bangkalan, Selasa (8/10/2025). (DoK Foto Kmf/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Disperinaker Bangkalan Cetak Wirausaha Baru Lewat Pelatihan Berbasis Masyarakat

Sabtu, 11 Okt 2025 - 19:07 WIB

Plt. Inspektur Kabupaten Bangkalan, Ahmat Hafid, saat memaparkan inovasi layanan digital KLIK AKU (Klinik Konsultasi Akuntabilitas) sebagai upaya memperkuat transparansi pengelolaan keuangan desa. (Dok. Inspektorat Bangkalan)

Politik - Pemerintahan

Dorong Transparansi, Inspektorat Bangkalan Luncurkan Aplikasi KLIK AKU untuk Desa

Sabtu, 11 Okt 2025 - 19:00 WIB

Kepala Dinas KBP3A Bangkalan, Sudiyo, saat menyampaikan evaluasi kinerja Tim Pendamping Keluarga (TPK) di Pendopo Pratanu, Kantor Pemkab Bangkalan, Jumat (10/10/2025). (Dok. KBP3A Bangkalan)

Politik - Pemerintahan

Pemkab Bangkalan Perkuat Tata Kelola Program Keluarga Berencana Lewat Evaluasi TPK

Sabtu, 11 Okt 2025 - 18:53 WIB