UD Jaya Subur Banyuwangi Resmi di Laporkan ke Disnaker Provinsi Oleh FRB

- Redaksi

Senin, 18 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IST

IST

BANYUWANGI, RadarBangsa.co.id – FRB menindak lanjuti temuan terkait karyawan memberikan jaminan BPKB sebagai pengikat kepada perusahaan.

Forum Rogojampi Bersatu ( FRB ) yang dikomandoi, Irfan Hidayat SH. MH, melaporkan perusahaan Jaya Subur ke Dinas Tenaga Kerja Provinsi Jawa Timur, (18/01/2021).

“Ini merupakan warning juga bagi perusahaan yang lain agar tidak meminta atau bahkan menahan jaminan kepada karyawan dalam bentuk apapun,”tegas Irfan kepada awak media. Laporan langsung diterima Khusaini, Staff Dinas Tenaga Kerja Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga  Surat Edaran Satgas Covid-19 Belum Selesai Muncul Surat Rekomendasi, Ada apa?

Irfan meminta dengan tegas kepada pihak disnaker, yang memiliki kewenangan untuk melakukan pengawasan dan penindakan ketenaga kerjaan, agar meneruskan ke Aparat Penegak Hukum (APH) jika ditemukan adanya unsur pidana.

Baca Juga  Bupati Banyuwangi Bagi-Bagi Hand Sanitizer ke Masjid dan Gereja

” Jika dalam pemeriksaan nantinya di temukan unsur pidana, pihak disnaker mohon meneruskan kepada APH dan kita akan mengawal temuan ini hingga tuntas,” tegas Irfan.

Sementara itu Khusaini yang menerima pengaduan FRB berjanji akan segera meneruskan pengaduan tersebut ke kantor Surabaya dan secepatnya akan menindak lanjuti persoalan itu.

Baca Juga  Masterplan Persampahan Banyuwangi, Visi 20 Tahun untuk Bersih

Lanjut Khusaini, “perusahaan tidak diperbolehkan meminta jaminan surat berharga kepada karyawan, “itu melanggar pergub no 8 tahun 2016 dan ancaman hukumannya kurungan 6 bulan dan denda 50 juta.

Saya akan teruskan kasus ini ke Surabaya dan secepatnya akan ditindak, setelah surat tugas keluar kita akan tindak lanjuti,” ujar Khusaini.”

(Har)

Berita Terkait

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota
Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono Buka Orientasi PPPK Angkatan 101-110
Cabup Nomor 1 Subandi, Merajut Silaturahmi dengan Kiai-Kiai Kampung di Sidoarjo
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Jumat, 4 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB