Usai dilantik, Bupati Panca Siap Wujudkan Ogan Ilir Bangkit Menuju Sejahtera

- Redaksi

Sabtu, 27 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDRALAYA, RadarBangsa.co.id – Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Ogan Ilir (OI), Panca Wijaya Akbar, SH, dan Ardani, SH, MH, sedang bersiap-siap menyusun langkah-langkah mewujudkan Ogan Ilir Bangkit munuju masyarakat sejahtera dengan mengedepan program-program yang telah direncanakan, kata, Bupati Panca Wijaya Akbar, melalui Facebook pribadi miliknya, Sabtu, 27 Februari 2020 malam.

Alhamdulillah, kemarin saya dan pak Ardani resmi dilantik menjadi Bupati dan Wakil Bupati Ogan llir. Ini bukan saatnya untuk bereforia, tetapi bagaimana menjalankan tugas dan amanah dengan baik. Membangun dan membangkitkan kembali Ogan llir bukan tugas ringan dan hanya kami berdua.

Selain itu, tidak hanya saya dan pak Ardani saja tentu ada Ketua TP PKK Ibu Mikhaiha Tikha Alamsjah, yang siap membantu dan akan turun kedesa-desa. Peran dan keberadaan PKK juga dinilai sangat dibutuhkan untuk membantu mewujudkan program-program yang telah direncanakan. Tentu perlu dukungan, kerja sama dan masukan dari masyarakat agar apa yang diinginkan dan dicita-citakan bersama menjadikan Ogan Ilir bangkit menuju masyarakat sejahtera dapat terwujud, pungkasnya.

(Ms/RB)

Berita Terkait

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I
Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran
Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun
Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung
Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo
Dinas Lingkungan Hidup Madiun Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik dan Biopori untuk Lingkungan Berkelanjutan
Pj Gubernur Adhy Puji Rekor Distribusi Logistik Pilkada Jatim, Tercepat dan Terbanyak di Indonesia
KPU Jatim Gelar Apel Kesiapan Distribusi Logistik Pilkada 2024 di Sidoarjo

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 04:38 WIB

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 November 2024 - 04:26 WIB

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Senin, 25 November 2024 - 22:12 WIB

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 November 2024 - 10:26 WIB

Polsek Tikung Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pemilu dari Gudang KPU Lamongan ke PPK Tikung

Senin, 25 November 2024 - 08:13 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Sidak Jembatan Kedungpeluk, Apresiasi Perbaikan Cepat dan Rencanakan Perbaikan Gladakdowo

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:38 WIB

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lamongan, Sugeng Widodo, dalam acara Detik Jatim Awards 2024 di Dyandra Convention Center, Surabaya.(IST)

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:26 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB