Astaga! 9 Orang Dinyatakan Positif, Kasus Corona di Sampang Menggila Hingga Mencapai 358

- Redaksi

Jumat, 11 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Data Sebaran Covid-19 Kabupaten Sampang jumat 11/12. [KF]

Data Sebaran Covid-19 Kabupaten Sampang jumat 11/12. [KF]

SAMPANG, RadarBangsa.co.id – Kasus Covid-19 di Sampang Madura Jawa Timur makin menggila

Dalam 2 hari ini ada 9 orang yang dinyatakan positif Covid-19, hingga jumlahnya mencapai 358 jumat 11/12

Pada kamis 10/12 ada 4 orang yaitu pasien ke 350 inisial DY perempuan berusia 19 tahun asal Kecamatan Robatal, pasien ke 351 FI perempuan berusia 58 tahun asal Kecamatan Jrengik, pasien ke 352 MT laki laki berusia 49 tahun asal Kecamatan Robatal dan pasien ke 353 S perempuan berusia 51 tahun asal Kecamatan Sampang

Baca Juga  Gebrak Masker di Desa Paron Kecamatan Bagor Nganjuk, Oleh Ketua TP PKK Yuni Sophia Rahman Hidayat

Kemudian menyusul pada jumat 11/12 pasien no 354 SR perempuan berusia 66 tahun asal Kecamatan Sampang, pasien ke 355 MQA laki laki berusia 33 asal Kecamatan Sampang, pasien ke 356 ED perempuan berusia 32 asal Kecamatan Sampang, pasien ke 357 IP laki laki berusia 30 tahun asal Kecamatan Sampang dan pasien ke 358 HS perempuan berusia 63 asal Kecsmatan Torjun

Baca Juga  Juara II Stand Terbaik dan Penjualan Terbanyak, Diskumnaker Sampang di Pemeran Harmony Fair Kediri

Disebutkan dalam Data Sebaran Covid-19 yang dirilis oleh Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Kabipaten Sampang, pada kamis 10/12 ada yang sudah dinyatakan sembuh yaitu RN perempuan berusia 32 asal Kecamatan Robatal, LRI perempuan berusia 12 tahun asal Kecamatan Sampanf dan FR perempuan berusia 34 asal Kecamatan Sampang

Baca Juga  Warning Bupati Sumenep, Agar Satgas Covid-19 Perhatikan SOP

Dari jumlah terkini 358 yang masih dirawat 33 orang, dinyatakan sembuh 304 orang dan 21 orang meninggal dunia

Yang tragis, Kecamatan Jrengik semula berada dalam zona hijau berganti status menjadi zona kuning

Sehingga yang masih tersisa berada dalam zona hijau Kecamatan Pangarengan dan Ketapang

Untuk Kecamatan Sampang masih bertahan di zona orange, sedangkan 11 Kecamatan lainnya tergolong zona kuning.

(Her)

Berita Terkait

Anggota DPR RI Nurhadi bersama BKKBN RI Hadir di Blitar Edukasi Pencegahan Stunting
Bupati Banyuwangi Ipuk Tinjau Infrastruktur dan Kesehatan di Wongsorejo
Rekor MURI, 2.500 Jamaah Majelis Ta’lim Bunda Muslimah Az-Zahra Sidoarjo Raih Pemeriksaan Kolesterol Gratis di Masjid Agung
Upaya Zero Stunting, Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Pangan ke 1.384 Keluarga
Pj. Gubernur Jatim Adhy Luncurkan DigiPay, Transaksi RSUD Dr. Soetomo Cashless
Suprapti Bahagia, Pj Gubernur Jatim Adhy Tanggap Amanah Presiden
Pemkab Lamongan Galakkan Kampanye ASI Eksklusif untuk Capai Zero Stunting
Program Bantuan Pangan di Sidoarjo, Ayam dan Telur Sebagai Solusi Cegah Stunting
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 24 September 2024 - 08:14 WIB

Anggota DPR RI Nurhadi bersama BKKBN RI Hadir di Blitar Edukasi Pencegahan Stunting

Jumat, 20 September 2024 - 10:45 WIB

Bupati Banyuwangi Ipuk Tinjau Infrastruktur dan Kesehatan di Wongsorejo

Rabu, 18 September 2024 - 21:15 WIB

Rekor MURI, 2.500 Jamaah Majelis Ta’lim Bunda Muslimah Az-Zahra Sidoarjo Raih Pemeriksaan Kolesterol Gratis di Masjid Agung

Selasa, 17 September 2024 - 22:11 WIB

Upaya Zero Stunting, Pemkab Sidoarjo Salurkan Bantuan Pangan ke 1.384 Keluarga

Selasa, 17 September 2024 - 14:41 WIB

Pj. Gubernur Jatim Adhy Luncurkan DigiPay, Transaksi RSUD Dr. Soetomo Cashless

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB