Atlet Bojonegoro Kembali Tambahkan Satu Emas, Satu Perak dan Satu Perunggu

- Redaksi

Kamis, 30 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Atlet Bojonegoro yang sumbangkan medali ( Dok Foto Koni Bojonegoro )

Atlet Bojonegoro yang sumbangkan medali ( Dok Foto Koni Bojonegoro )

BOJONEGORO, RadarBangsa.co.id – Cabang Olahraga Atletik satu-satunya yang menyumbangkan medali pada lanjutan pekan Olahraga Provinsi (Porprov) ke VII Jawa Timur tahun 2022 bagi Kontingen Bojonegoro hari ini (Kamis,30/6/22).

Sebanyak tiga medali disumbangkan oleh Cabang Olahraga yang dikenal sebagai Mother Of Sport atau Ibu Olahraga dari kontingen Bojonegoro. Tiga medali tersebut adalag satu Emas, satu perak serta satu perunggu.

Emas dipersembahkan oleh Silvia Wulan melalui lari sepuluh kilometer di GOR Sport Garden Jember. Masih ditempat yang sama Putri Aljumiati menyumbang medali perak di nomor lempar lembing putra. Dan medali perunggu di sumbangkan oleh Joni Adi A dari nomor lompat Galah.

Total dari cabang olahraga Atletik sudah menyumbangkan tiga emas, satu perak serta tiga perunggu. Dan merupakan cabang olaharag kedua terbanyak penyumbang medali setelah angkat besi yang menyumbang tujuh emas, Lima perak serta tujuh perunggu. Selain angkat besi dan Atletik belum ada cabang olahraga lain dari kontingen Bojonegoro yang menyumbang emas.

‘’Hari ini Atletik luar biasa,’’ kata ketua KONI Bojonegoro Ali Mahmudi. Dia menjelaskan Atletik telah melebihi ekspetasi medali yang ditargetkan. Juga angkat besi lanjut dia juga telah tampil luar biasa melebihi target yang dibebankan.

Sementara itu tim Bola Tangan putra Bojonegoro melaju ke final dan akan berebut emas. Sementara tim bola tangan putri harus terhenti di semifinal dan akan memperebutkan perunggu. Keduaanya akan memulai laga Jum’at siang besok. (1/7/22)

Menyisakan beberap hari pelaksanaan Porprov dia menuturkan potensi medali masih ada. Diantaranya lanjut dia atletik yang masih akan bertanding besok (Jumat, 1/7/22). Selain juga Bola Tangan yang akan berebut medali besok. ‘’Semoga Bola tangan dan atletik bisa meraih emas,’’ tegasnya.

Berita Terkait

Plt Bupati Sidoarjo Lepas 400 Kontingen KORMI ke FORDA II Jatim
Jaguar Perkasa Boxing Fight Dorong Potensi Atlet Tinju Jawa Tengah
Peringatan HKN 2024, Pj Gubernur Jatim Adhy Tegaskan Komitmen Kesehatan
Ribuan Pekerja Pabrik Furniture Sidoarjo Mantap Coblos Khofifah-Emil, Ajak Sukseskan Pilkada 2024 dengan Damai
Debat Terakhir Pilbup Lamongan Digelar di Surabaya
Dinas Perkim dan ATR/BPN Madiun Serahkan Sertifikat Elektronik Kawasan Hutan
Khofifah – Emil Siap Bangun Infrastruktur Jatim, Jadikan Gerbang Baru Nusantara dan Pusat Ekonomi Nasional
Doa Bersama Tim Pemenangan, Khofifah – Emil Siap Hadapi Debat Pamungkas Pilgub Jatim 2024

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 21:55 WIB

Plt Bupati Sidoarjo Lepas 400 Kontingen KORMI ke FORDA II Jatim

Sabtu, 23 November 2024 - 07:50 WIB

Jaguar Perkasa Boxing Fight Dorong Potensi Atlet Tinju Jawa Tengah

Kamis, 21 November 2024 - 16:12 WIB

Peringatan HKN 2024, Pj Gubernur Jatim Adhy Tegaskan Komitmen Kesehatan

Kamis, 21 November 2024 - 08:38 WIB

Ribuan Pekerja Pabrik Furniture Sidoarjo Mantap Coblos Khofifah-Emil, Ajak Sukseskan Pilkada 2024 dengan Damai

Kamis, 21 November 2024 - 05:29 WIB

Debat Terakhir Pilbup Lamongan Digelar di Surabaya

Berita Terbaru

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB

Peristiwa

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 Nov 2024 - 21:47 WIB