Belum Paham Prosedur SPP IRT, TKB Diskumnaker Sampang Dampingi UM ke DPM PTSP

- Redaksi

Sabtu, 14 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

8 Pendamping itu untuk membantu dan mengantarkan para pelaku Usaha Mikro (UM) binaan Diskumnaker

8 Pendamping itu untuk membantu dan mengantarkan para pelaku Usaha Mikro (UM) binaan Diskumnaker

SAMPANG, RadarBangsa.co.id – Tenaga Konsultan Bisnis/Pendamping Diskumnaker Sampang Madura Jawa Timur mendatangi Kantor DPM PTSP (Perijinan) setempat

Kedatangan 8 Pendamping itu untuk membantu dan mengantarkan para pelaku Usaha Mikro (UM) binaan Diskumnaker mengurus Pengajuan mendapatkan Sertifikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP IRT)

Sebelum menuju ruang Pelayanan, para personil TKB mendatangi ruang Pejabat yang menangani bidang tersebut di DPM PTSP untuk menjelaskan maksud kedatangannya

Menurut Faisol Muttaqin SH TKB Kecamatan Banyuates kedatangannya kamis 12/3 guna mengklarifikasi serta membantu menguruskan Pengajuan legalitas SPP IRT bagi UM binaan Diskumnaker
“Prosedur serta tahapan pengajuan SPP IRT masih baru jadi belum sepenuhnya di pahami oleh UM di Sampang,”ujarnya

Baca Juga  Bantuan Sosial Sembako Pemuda Pancasila Untuk Kaum Duafa

Diakui penerapan aturan yang baru itu sebenarnya memberikan akses yang memudahkan UM karena melalui aplikasi OSS yang siapapun bisa mengaksesnya

Namun karena prosedur, tahapan maupun persyaratannya masih baru maka menjadi kendala bagi UM

Baca Juga  Kerren!Peran Tiga Pemuda Ini, Aktif Dan Getol Mendorong Gerakan Kebersihan Lingkungan di Sampang

Terlebih bagi UM yang belum terbiasa menggunakan ITE

Pihaknya juga sudah berupaya membantu mengajukan melalui aplikasi itu namun masih ada kendala

Pernyataan Faisol MUttaqin SH diamini oleh Virda Aszahra Muin TKB Kecamatan Torjun dan Jrengik

Dijelaskan jumlah TKB Diskumnaker ada 13 personil, 12 personil bertanggung jawab terhadap 14 Kecamatan dan 1 personil sebagai Koordinaror Kabupaten yang bertanggung jawab juga di wilayah Kelurahan

Menurutnya kesulitan maupun kendala yang dialami UM di masing masing wilayah hampir sama terkait prosedur Pengajuan SPP IRT

Baca Juga  Banyuwangi Fashion Parade Tampilkan Karya Komunitas Desainer

Ia bersama personil TKB yang lain akan terus mensosialisasikan prosedur yang benar pasca pertemuan dengan Pihak DPM PTSP kepada UM di masing masing Wilayah

Selain itu sesuai tupoksi akan melakukan pendampingan bagi UM yang kesulitan dan mengalami kendala prosedural

Tidak hanya itu, pihaknya akan terus mendorong agar UM berbasis Makanan mau mengurus legalitas SPP IRT. (Her)

Berita Terkait

Peduli dan Penuh Kasih, Khofifah Sambangi Pasar Sayur Magetan, Sarapan dengan Buruh Gendong
Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Pj Gubernur Jatim Adhy Resmikan Kawasan Kuliner Halal, Jadi Contoh Daerah Lain
Pj Gubernur Adhy Resmikan Jatim Fest 2024, Dukung UMKM
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:28 WIB

Peduli dan Penuh Kasih, Khofifah Sambangi Pasar Sayur Magetan, Sarapan dengan Buruh Gendong

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 10:51 WIB

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB