Bikin Geger, Ular Piton Panjar 4 Meter Ditemukan Warga Saat Gotong Royong

- Redaksi

Minggu, 30 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ular Piton Panjar 4 Meter (IST)

Ular Piton Panjar 4 Meter (IST)

PRINGSEWU, RadarBangsa.co.id – Curah hujan yang tinggi di beberapa di wilayah Kabupaten Pringsewu mengakibatkan meluapnya sungai sehingga berdampak hewan Reptil keluar dari sarangnya.

Seperti ular piton yang ditemukan warga saat bergotong royong membersihkan bendungan untuk pengairah sawah masjid di Dusun Kalahang, Pekon Madaraya Kecamatan Pagelaran Utara Kabupaten Pringsewu, Provinsi Lampung Minggu, 30 Agustus 2022. Ular piton tersebut diduga terbawa banjir dari area hutan bambu yang berada tak jauh dari bendungan pengairan masjid tergolong cukup besar berukuran 4 meter dengan berat sekitar 35 kilogram.

Berdasarkan video penangkapan ular piton yang diterima media, tampak sejumlah orang terlibat menggali lubang bersembunyinya ular di dalam lubang tersebut sehingga mereka berhasil menijinakan ular selanjutnya dibawa ke perkampungan.

Menurut Madyani selaku warga yang pertama kali melihat keberadaan tersebut sedang bersembunyi di dalam lubang di sekitar lokasi pinggir bendungan yang semennya telah rusak.“Saya lihat dia bersembunyi di dalam lubang ketika kami bersihkan sampah dedauan, setelah ditangkap diketahui panjangnya sekitar 4 meter,” kata Madyani.

Senada dengan Madyani, Patoni, selaku Kadus Kelahang Pekon Madaraya, mengatakan ular sedang bersembunyi di dalam lubang di pinggir bendungan saat warga melakukan gotong royong.

“Awal mulanya kita mau gotong royong, pas pinggir bendungan ada yang kropos, lalu dibuka sampahnya ada ular tersebut,” kata Madyani

Patoni mengaku kaget ketika melihat keberadaan ular tersebut, ua menduga muasalanya ular piton diduga dari hutan bambu yang berada di atas bendungan.

“Kaget juga liat ada ular. Perkiraan dari pohon bambu yang diatas bendungan. Penyebabnya dari banjir kemarin,” ujarnya.

Patoni menambahkan, ular piton yang ditangkap memiliki panjang 4 meter dengan berat 35 kilogram tersebut, rencana ular tersebut akan dilepasliarkan ke habitatnya agar tidak mengganggu warga.

“Kita akan serahkan kepada pihak pekon guna dilepasliarkan ke habitatnya,” tutupnya.

Berita Terkait

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai
KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024
Proyek Betonisasi Jalan di Sidoarjo Hampir Rampung, Plt Bupati Tinjau Progres
Kecelakaan Mobil Elf di Lamongan, Lima Penumpang Luka-Luka
Angin Kencang Rusak 13 Rumah Warga di Bondowoso, BPBD Tangani Darurat
Warga Griya Permata Insani Geger dengan Penemuan Mayat yang Membusuk, Polsek Tikung Polres Lamongan Datangi TKP
Musrenbangdes 2025 Randupadangan Gresik, Camat Tekankan Sinergi Pemdes-Masyarakat
Polsek Tulangan Polresta Sidoarjo Gelar Penanaman Sayur untuk Dukung Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 05:32 WIB

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai

Senin, 25 November 2024 - 21:47 WIB

KPU Sidoarjo Rampungkan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 - 21:41 WIB

Proyek Betonisasi Jalan di Sidoarjo Hampir Rampung, Plt Bupati Tinjau Progres

Jumat, 22 November 2024 - 23:34 WIB

Kecelakaan Mobil Elf di Lamongan, Lima Penumpang Luka-Luka

Rabu, 20 November 2024 - 00:19 WIB

Angin Kencang Rusak 13 Rumah Warga di Bondowoso, BPBD Tangani Darurat

Berita Terbaru

M.M.O., pria 36 tahun asal Pare, Kedir pelaku Curanmor (IST)

Hukum - Kriminal

Pria Asal Kediri Diringkus Usai Dua Kali Curi Motor di Sidoarjo

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:42 WIB

Peristiwa

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:32 WIB

Kapolres Lahat, AKBP God Parlasro S. Sinaga, SH, SIK, MH, memimpin apel

Polri

Polres Lahat Apel Sinergitas dan Pergeseran Pasukan

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:24 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:38 WIB

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lamongan, Sugeng Widodo, dalam acara Detik Jatim Awards 2024 di Dyandra Convention Center, Surabaya.(IST)

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:26 WIB