BNPT Apresiasi Polda Jatim dalam Pengamanan Pemilu 2024

- Redaksi

Minggu, 28 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol.Drs Imam Sugianto,M.Si,  (IST)

Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol.Drs Imam Sugianto,M.Si, (IST)

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) memberikan penghargaan atas upaya Polda Jawa Timur dan jajarannya dalam menjalankan tugas pengamanan pada tahapan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Apresiasi ini disampaikan oleh Kepala BNPT saat memberikan arahan kepada Polda Jawa Timur dalam pertemuan di Selasar Semeru Gedung Patuh Polda Jawa Timur pada Jumat (26/1/2024). Acara ini dihadiri oleh para Pejabat Utama Polda Jawa Timur.

Menurut Kepala BNPT, kondisi keamanan Bimtek KPPS Desa Saganten Cianjur, Meningkatkan Kualitas Pemilih Pemilu 2024di Jawa Timur saat ini relatif kondusif, terutama dalam konteks tahapan Pemilu. “Saya mengapresiasi upaya yang telah dilakukan dan menginginkan agar keadaan kondusifitas yang telah tercipta dapat terus dipertahankan,” ujar Kepala BNPT.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol.Drs Imam Sugianto,M.Si, menyampaikan bahwa Polda Jawa Timur telah menerima gambaran perkembangan situasi dari BNPT di wilayah tersebut. “Data yang disampaikan oleh Kepala BNPT menjadi panduan bagi Polda Jawa Timur dalam menjalankan penyelenggaraan Pemilu 2024, yang hanya tinggal 3 minggu lagi,” ujar Irjen Imam pada Jumat (26/1).

Irjen Imam juga menekankan bahwa dalam sisa waktu 3 minggu, Polda Jawa Timur akan mengoptimalkan langkah-langkah untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Jawa Timur. Beliau menghimbau kepada masyarakat untuk turut serta dalam tahap pelaksanaan Pemilu dengan menghadiri Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada tanggal 14 Februari 2024 untuk melakukan pencoblosan.

Sebagai salah satu tolak ukur keberhasilan penyelenggaraan Pemilu, Irjen Imam menyoroti partisipasi masyarakat yang tinggi, selain keamanan dan kelancaran proses pemilu yang dijamin oleh aparat keamanan terkait. “Mari bersama-sama kita sukseskan Pemilu dengan damai dan tertib, sehingga kondisi kondusif dapat terus terjaga di Jawa Timur,” tutup Irjen Imam.

Berita Terkait

Polres Lahat Apel Sinergitas dan Pergeseran Pasukan
1.298 Personel Polri Digeser ke TPS di Sidoarjo untuk Amankan Pilkada Serentak 2024
Polsek Tikung Polres Lamongan Gelar Apel Penertiban APK Serentak di Kecamatan Tikung
Polsek Tikung Polres Lamongan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pilgub dan Pilbup 2024
Kasi Humas Polresta Sidoarjo Berikan Kuliah Umum Kehumasan Pilkada
Penertiban Reklame Non-APK di Kecamatan Tikung, Ini Kata Kapolsek Tikung Polres Lamongan
Polres Lamongan Gelar Polsanak, Edukasi Lalu Lintas
Sinergitas Polsek Tikung Polres Lamongan dan Koramil Tanam Pohon

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 05:24 WIB

Polres Lahat Apel Sinergitas dan Pergeseran Pasukan

Senin, 25 November 2024 - 10:57 WIB

1.298 Personel Polri Digeser ke TPS di Sidoarjo untuk Amankan Pilkada Serentak 2024

Minggu, 24 November 2024 - 10:45 WIB

Polsek Tikung Polres Lamongan Gelar Apel Penertiban APK Serentak di Kecamatan Tikung

Sabtu, 23 November 2024 - 13:29 WIB

Polsek Tikung Polres Lamongan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Logistik Pilgub dan Pilbup 2024

Kamis, 21 November 2024 - 16:02 WIB

Kasi Humas Polresta Sidoarjo Berikan Kuliah Umum Kehumasan Pilkada

Berita Terbaru

Peristiwa

Bawaslu Lahat Gelar Apel Akbar Deklarasi Pilkada Damai

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:32 WIB

Kapolres Lahat, AKBP God Parlasro S. Sinaga, SH, SIK, MH, memimpin apel

Polri

Polres Lahat Apel Sinergitas dan Pergeseran Pasukan

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:24 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Gelar Rakor Persiapan Musim Tanam I

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:38 WIB

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Lamongan, Sugeng Widodo, dalam acara Detik Jatim Awards 2024 di Dyandra Convention Center, Surabaya.(IST)

Politik - Pemerintahan

Pemkab Lamongan Terima Penghargaan atas Penurunan Angka Pengangguran

Selasa, 26 Nov 2024 - 04:26 WIB

Politik - Pemerintahan

Pemkab dan DPRD Lamongan Setujui APBD 2025 dengan Pendapatan Rp 3,26 Triliun

Senin, 25 Nov 2024 - 22:12 WIB