Bupati Dico Targetkan Peresmian GOR Kebondalem Kendal, Sebelum Akhir Masa Jabatan

- Redaksi

Kamis, 9 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembngun fisik GOR dan Youth Center Kebondalem Kendal,mencapai tahap 96 persen. (RadarBangsa.co.id).

Pembngun fisik GOR dan Youth Center Kebondalem Kendal,mencapai tahap 96 persen. (RadarBangsa.co.id).

KENDAL, RadarBangsa.co.id – Pembangunan fisik Gedung Olahraga (GOR) Sport Center di Kebondalem, Kendal, akan diresmikan dalam waktu dekat oleh Bupati Kendal Dico M Ganinduto.

Penyampaian itu, diungkapkan oleh Bupati Kendal, Dico M. Ganinduto, saat acara Semarak Akhir Tahun di Stadion Kendal, belum lama ini.

Bupati Dico menegaskan bahwa peresmian GOR tersebut menjadi salah satu target yang ingin dicapai sebelum masa jabatannya berakhir sebagai Bupati Kendal.

“Sebelum jabatan kami berakhir sebagai Bupati Kendal, Gor ini sudah kami resmikan dulu,”tuturnya.

Menurut Rumpoko, konsultan pengawas pembangunan GOR Kendal sport Center, proyek ini telah mencapai tahap 96 persen. Sisanya, sekitar 3,1 persen, meliputi tes commissioning dan penyempurnaan arsitektur. Ditargetkan proyek ini rampung sepenuhnya pada akhir Februari mendatang.

“Fasilitas GOR ini dilengkapi dengan drop-off VIP di bagian depan untuk tamu penting. Sementara di bagian belakang (utara) terdapat drop-off untuk pemain, yang dilengkapi dua ruang ganti,”terangnya Kamis 9/1/2025.

Dijelaskan Rumpoko, GOR tersebut memiliki kapasitas sekitar 2.500 penonton dengan standar medium.

Gedung GOR Kendal Sport Center tersebut dibangun di atas lahan seluas 19.108 meter persegi. Dimensi arena olahraga memiliki ukuran 25 meter x 40 meter, sedangkan dimensi keseluruhan GOR adalah 42 meter x 57 meter.

“Pembangunan ini menghabiskan anggaran miliaran rupiah yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Fasilitas ini diharapkan dapat membantu mencetak bibit atlet baru di Kabupaten Kendal,”tandas Rumpoko Konsultan pengawas pembangunan GOR.

Penulis : Rob

Editor : Zainul Arifin

Berita Terkait

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru
Bupati Lamongan Sidak Pengerukan Drainase Antisipasi Banjir
Ketua DPRD Batu, Didik Subiyanto : Pemeriksaan Kendaraan Harus Ditingkatkan Bukan Formalitas
Paslon Ghofur-Firosya Putuskan Mencabut Permohonan PHPU Lamongan 2024 di MK
BPNT Januari 2025 Cair, Berikut Informasi dan Cara Cek Penerimanya 
Suliono Terima SK, Pimpin DPC GRIB Jaya Kota Batu
Bupati Lamongan : Petani Lamongan Siap Mensukseskan Swasembada Pangan 2025
Tujuh Instansi Resmi Umumkan Hasil Akhir Seleksi CPNS 2024
Bupati Dico Targetkan Peresmian GOR Kebondalem Kendal, Sebelum Akhir Masa Jabatan

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 19:48 WIB

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru

Kamis, 9 Januari 2025 - 19:20 WIB

Bupati Lamongan Sidak Pengerukan Drainase Antisipasi Banjir

Kamis, 9 Januari 2025 - 18:33 WIB

Ketua DPRD Batu, Didik Subiyanto : Pemeriksaan Kendaraan Harus Ditingkatkan Bukan Formalitas

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:19 WIB

Paslon Ghofur-Firosya Putuskan Mencabut Permohonan PHPU Lamongan 2024 di MK

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:00 WIB

Bupati Dico Targetkan Peresmian GOR Kebondalem Kendal, Sebelum Akhir Masa Jabatan

Berita Terbaru

Loging E-kinerja (IST)

Politik - Pemerintahan

Cara Cetak SKP di e-Kinerja BKN untuk Guru

Kamis, 9 Jan 2025 - 19:48 WIB

Ruas Jalan terendam banjir (Dok foto Antara)

Peristiwa

Tiga Ruas Jalan di Jakarta Barat Terendam Banjir

Kamis, 9 Jan 2025 - 19:39 WIB