Bupati Kendal Terpilih, Dyah Kartika Permanasari, Bersilaturahmi ke Ponpes Al-Fadlu Dua

- Redaksi

Selasa, 17 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

: Bupati Kendal terpilih Dyah Kartika Permanasari dan H Murdoko, silaturahmi ke Ponpes Al - Fadlu dua. Brangsong Kendal. (RadarBangsa.co.id/rob).

: Bupati Kendal terpilih Dyah Kartika Permanasari dan H Murdoko, silaturahmi ke Ponpes Al - Fadlu dua. Brangsong Kendal. (RadarBangsa.co.id/rob).

KENDAL, RadarBangsa.co.id – Bupati Kendal terpilih, Dyah Kartika Permanasari yang akrab disapa Mbak Tika, bersilaturahmi ke Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Fadlu Dua yang berada di Desa Sidorejo, Kecamatan Brangsong, Kabupaten Kendal.

Kedatangannya Bupati Kendal Terpilih disambut akrab oleh pengasuh Ponpes, Gus Alam, dalam suasana terlihat akrab. Mbak Tika memakai jilbab pink muda, sedang suaminya serba hitam.

Di Al – Fadlu dua, Kedatanganya Mbak Tika didampingi suaminya, H. Murdoko, mantan Ketua DPRD Jawa Tengah.

Di karpet hitam bermotif batik kuning, keduanya duduk santai dengan hidangan yang telah disediakan.

Dalam kesempatan tersebut, Gus Alam memberikan beberapa nasihat bijak kepada Murdoko dan Mbak Tika.

Salah satu saran yang disampaikan adalah terkait pembangunan masjid dan pondok pesantren. “Saya sarankan untuk membangun masjid dan ponpes,”ujar Gus Alam,Selasa (17/12/2024).

Gus Alam menyampaikan adanya sebidang tanah seluas 6.000 meter yang sudah dipondasi dan siap dibangun.

Tidak hanya itu, Gus Alam juga berdiskusi bersama H. Murdoko dan Mbak Tika mengenai nama masjid. “Terus, masjidnya diberi nama apa, Gus?” tanya Mbak Tika dan Murdoko kepada Gus Alam.

Gus Alam dengan santai menjawab, “Ya Masjid Murdoko, sama seperti masjid di dekat pintu tol Jombang atau di tempat lain itu, ada masjid namanya Muldoko juga,” ujar Gus Alam yang saat ini menjabat sebagai anggota DPR RI Komisi XI.

Penulis : Rob

Editor : Zainul Arifin

Berita Terkait

Kick Off Hari Santri Nasional 2025, Pemkab Banyuwangi dan PCNU Canangkan Program Pesantren Aman
Ribuan Peserta Meriahkan Ijen Marching Festival Banyuwangi 2025
Bupati Banyuwangi Ipuk Dukung Program 3 Juta Rumah Presiden Prabowo
Wabup Banyuwangi Ajak Bawaslu Jamin Keadilan dan Transparansi Pemilu
Ketua PKK Bangkalan Dorong Warga Aktif Sekolahkan Anak Lewat PKBM
Pemkab Bangkalan Luncurkan Tiga Satgas Baru dan Serahkan SK PPPK
Lamongan Torehkan Capaian Tertinggi Nasional di Bidang Kearsipan
Kejagung Kembalikan Rp13,2 Triliun ke Negara, Anggota DPD RI asal Jawa Timur Lia Istifhama Apresiasi Komitmen Antikorupsi Pemerintah
Bupati Kendal Terpilih, Dyah Kartika Permanasari, Bersilaturahmi ke Ponpes Al-Fadlu Dua

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:39 WIB

Kick Off Hari Santri Nasional 2025, Pemkab Banyuwangi dan PCNU Canangkan Program Pesantren Aman

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:19 WIB

Ribuan Peserta Meriahkan Ijen Marching Festival Banyuwangi 2025

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:11 WIB

Bupati Banyuwangi Ipuk Dukung Program 3 Juta Rumah Presiden Prabowo

Selasa, 21 Oktober 2025 - 08:01 WIB

Wabup Banyuwangi Ajak Bawaslu Jamin Keadilan dan Transparansi Pemilu

Selasa, 21 Oktober 2025 - 07:52 WIB

Ketua PKK Bangkalan Dorong Warga Aktif Sekolahkan Anak Lewat PKBM

Berita Terbaru

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menyaksikan akad massal KPR bersubsidi bagi masyarakat berpenghasilan rendah di area Car Free Day, Jalan Ahmad Yani, Banyuwangi, Minggu (19/10/2025). (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Bupati Banyuwangi Ipuk Dukung Program 3 Juta Rumah Presiden Prabowo

Selasa, 21 Okt 2025 - 08:11 WIB

Ketua TP PKK Bangkalan, Ny. Lutfiyana Lukman Hakim, mengajak warga peduli pendidikan anak di Kecamatan Galis. (Foto Dok Ho/RadarBangsa.co.id)

Politik - Pemerintahan

Ketua PKK Bangkalan Dorong Warga Aktif Sekolahkan Anak Lewat PKBM

Selasa, 21 Okt 2025 - 07:52 WIB