Daniel Rohi : Sampai Saat Ini, Bantuan Pemprov Jatim Belum Sampai ke Masyarakat

- Redaksi

Selasa, 5 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Komisi B DPRD Jatim Fraksi PDI Perjuangan, Daniel Rohi

Anggota Komisi B DPRD Jatim Fraksi PDI Perjuangan, Daniel Rohi

SURABAYA, RadarBangsa.co.id – Menurut Anggota Komisi B DPRD Jatim Fraksi PDI Perjuangan, Daniel Rohi mengatakan, bantuan yang dijanjikan Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) sampai saat ini belum terealisasi.

“Ketika saya turun di daerah, sampai saat ini belum ada yang sampai ke masyarakat. Malah mereka bertanya kepada kami kapan bantuan tersebut akan sampai ke masyarakat,” ungkapnya di Surabaya. Senin, (04/5/2020).

Politisisi PDIP ini mengatakan, pihaknya berharap agar bantuan tersebut segera dicairkan mengingat masyarakat sangat membutuhkan.

Baca Juga  Jelang Tahun Baru, Polda Jatim Siapkan Pengamanan

Gara-gara Covid-19, banyak yang kehilangan pekerjaan, banyak masyarakat yang usahanya mati dan aktivitas perekonomian berhenti,” tegasnya.

Daniel Rohi mengatakan bahwa, dalam penyaluran bantuan tersebut, diharapkan Pemprov Jatim melibatkan DPRD (Dewan Perwakilan Rakyat Daerah) Jatim karena yang mengetahui secara detail kondisi masyarakat di daerah adalah perwakilan rakyat.

Sementara itu, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jatim, Subhan Wahyudiono mengatakan bahwa, sampai saat ini masing-masing kabupaten atau kota di Jatim belum menyerahkan rekening untuk penyaluran  bantuan Jarring Pengaman Sosial (JPS) dengan besaran anggaran Rp 450 M.

Baca Juga  ITS Dukung AMKE Batu Melalui Perancangan Website Produk Berbasis Online

“Sebenarnya dana tersebut sudah siap akan kami cairkan ke pemkab (Pemerintah Kabupaten atau pemerintah kota) se Jatim. Namun, sampai sekarang ini mereka belum menyerahkan rekening yang akan ditransfer dari rekening Pemprov,” sambungnya.

Diungkapkan oleh Subhan, untuk besaran daerah yang diterima, besarannya menyesuaikan dengan data yang dimiliki oleh Dinas Sosial setempat.

Baca Juga  Transformasi Pelayanan, Pj. Gubernur Adhy Resmikan Layanan Hematologi Onkologi Anak RSUD Dr. Soetomo

“Dari data yang ada, Kabupaten Sidoarjo menerima paling banyak yaitu sebesar Rp 39 M. Sedangkan untuk terendah Rp 3 M yaitu kota Madiun,” paparnya.

Salah satu alasan kabupaten Sidoarjo, lanjut Subhan, karena dari data Dinas Sosial, KPM (Kelompok Penerima Manfaat) di kota Udang tersebut terbanyak.

Masing-masing KPM nanti menerima Rp 200 ribu,” terang Subhan. (Try/Ari)

Berita Terkait

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum
Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi
BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Khofifah Tegaskan Dukungan bagi Industri Padat Karya, Pekerja MPS Trowulan Mojokerto Kompak Pilih Gubernur Full Senyum

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:30 WIB

Curhat Pedagang Pasar Wonokromo, Khofifah Dukung Digitalisasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 10:51 WIB

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Berita Terbaru

Kepala BRI Unit Pucuk, Mochamad Afnan Zainuri, saat menyerahkan bantuan program Klasterkuhidupku

Ekonomi

BRI Dorong UMKM Lamongan Maju Lewat Klasterkuhidupku

Sabtu, 5 Okt 2024 - 10:51 WIB