Hai Saya Protes : PU SDA Lamongan Segera Bersihkan Eceng Gondok di Jalan Nasional

- Redaksi

Kamis, 21 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tumpukan Eceng Gondok di Jalan Nasional {IST]

Tumpukan Eceng Gondok di Jalan Nasional {IST]

LAMONGAN, RadarBangs.co.id – Akibat terjadinya banjir dibengawan jero dan debit air mulai surut. Namun, persoalan sosial mulai nampak. Hal ini terjadi karena, sampah pembuangan pembersihan enceng gondok (Eichhornia crassipes) yang dibuang sembarangan oleh oknum petugas di bahu jalan Nasional.

Terkait hal ini Dinas PU Sumber Daya Air (SDA) angkat bicara, pihaknya akan segera melakukan langkah terkait pembuangan sampah enceng gondok di bahu jalan Nasional yang menuai protes.

Baca Juga  Tiga Orang Nelayan di Lamongan Tenggelam, Diduga Gegara Dihantam Ombak Setinggih 1,5 Meter

Sementara, Jupri Plt. Kepala Dinas PU SDA Lamongan, ia mengungkapkan jika pada hari ini akan dilakukan pembersihan sampah enceng gondok di bahu sepanjang jalan Nasional Karanglangit-Plosowahyu ke TPA Tambakrigadung Kecamatan Tikung. “Untuk itu, hari ini kami akan segera membersihkannya,” kata Jupri. Kamis (21/01/2021).

Dikatakan oleh Jufri, untuk pembersihan enceng gondok di Plosowahyu dan Karanglangit besok, pihaknya juga sudah menyiapkan Beckhoe, Truck dan sumber daya manusia yang ada. “Bukan hanya PU SDA saja yang terlibat, ada Dinas PU Bina Marga, DLH dan lain lain untuk segera membersihkan eceng gondok yang dikeluhkan masyarakat dua desa tersebut,” tegas Jufri.

Baca Juga  Kasus Eks Anggota Polhut Meru Betirim, Polda Jatim Membuka Kembali

Pada waktu yang berbeda, Eurika Indra Dinata Kepala Desa Karanglangit dalam hal ini kembali menyampaikan, pihaknya akan menunggu keseriusan dari upaya pembersihan sampah enceng gondok yang ada di sekitar bahu jalan Nasional.

Baca Juga  Bayi Laki-laki Ditemukan di Semak-Semak Sendang Guwo

“Selain itu, kita tunggu, kata Kades Erik, hari ini akan kita kawal proses pembersihannya. Apakah akan benar-benar dilakukan pembersihan atau tidak, ,” tanya Kades Erik panggilan Eurika Indra Dinata.

(Ipl)

Berita Terkait

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri
Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten
Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani
Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi
Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas
KPU Lamongan Resmi Tetapkan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati 2024
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Tekankan Komitmen Pengembangan Olahraga Rekreasi
Ribuan Massa Padati Gelora Delta Sidoarjo dalam Acara Istighotsah dan Deklarasi Pasangan Cabup-Cawabup Mas Iin-Edy Widodo
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Di Perintah Kyai, Mas Deny Selamatkan Demokrasi Kediri

Senin, 30 September 2024 - 23:43 WIB

Mas Deny Sambang Dusun Plosok Kabupaten

Jumat, 27 September 2024 - 21:36 WIB

Griliya di Kampung, Mas Deny Jaring Aspirasi Petani

Jumat, 27 September 2024 - 20:25 WIB

Laporan Kecurangan Pilkada Kediri, Akhirnya Mental Lagi

Selasa, 24 September 2024 - 17:07 WIB

Viral! Guru SMP 1 Kembangbahu Lamongan Aniaya Siswa di Kelas

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB