Inilah Peserta yang Lolos Grand Final, Audisi Pemilihan Duta Wisata Kacong Cebbing di Sampang

- Redaksi

Jumat, 8 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, RadarBangsa.co.id – 14 peserta Audisi Duta Wisata Kacong Cebbing di Kabupaten Sampang Madura Jawa Timur lolos ke Grand Final

Peserta yang lolos kamis 7/11 itu terdiri dari 7 peserta Kacong dan 7 peserta Cebbing

Nama yang akan tampil pada Grand Final untuk Kacong Gilang Bentra Sugianto pendidikan Universitas Negeri Surabaya, Wildan Ahmad Irvani pendidikan Universitas Madura, Ainus Syuhud pendidikan IAIN Madura, Rahmatullah Akbar dari Umum

R Bustoni Bustom pendidikan SMAN I Banyuates, Moh Abdhalul Farizi pendidikan Universitas Madura dan Ahmad Sehan pendidikan SMKN I Sampang

Untuk Cebbing Fatimatus Zahroh pendidikan Universitas Katolik Widiya Mandala Surabaya, Rizki Aulia Heriyanto pendidikan STIE Perbanas Surabaya, Nur Oktaviana Putri pendidikan SMAN I Sampang

Aisy Adila pendidikan SMA Sabilillah, Uun Maskunah pendidikan STKIP PGRI Sampang, Yuli Irmas Millenia pendidikan Untag Surabaya dan Silvia Maulina pendidikan Universitas Brawijaya

Sebelumnya 70 peserta mengikuti Audisi kamis 7/11 di Gor Indoor dan Kantor KONI jalan Wakhed Hasyim

Para peserta harus menjalani tes tulis, speaking, talenta dan wawancara

Menurut Ketua Panitia Pelaksana Tri Setia Yulivian sebelumnya telah di lakuķan pendaftaran 21 oktober – 4 nopember serta Tekhnical Meeting 5 nopember 2019
“Peserta yang masuk Grand Final akan tampil 10/11, Hari ini jumat 8/11 akan di lakukan pembekalan ,” ujar Tri Setia Yulivian jumat 8/11

Ditambahkan para penilai dalam Audisi itu melibatkan Raka Raki, PKC serta Budayawan di Kabupaten Sampang

Sementara Ketua PKC M Fikriatur melalui Gabriela Ibrizul Wanura mengungkapkan tujuan kegiatan itu menjaring pemuda pemudi potensial di Kabupaten Sampang yang berkualitas dan inspiratif serta mampu menjadi contoh bagi pemuda lain
“Dan yang terpenting juga mempunyai wawasan yang luas terutama dalam mempromosikan Pariwisata di Kabupaten Sampang,”tuturnya

Disebutkan kegiatan itu bekerjasama dengan Pemkab melalui Disporabudpar Sampang. (Her)

Berita Terkait

Produksi Padi Jatim Capai 8,7 Juta Ton, Ini Kata Gubernur Khofifah
2.670 Media Kompak, SMSI Siap Kawal Supremasi Hukum Bareng Polri
Goda Luncurkan 9 Kendaraan Listrik Baru untuk Dukung Gaya Hidup Ramah Lingkungan
Wali Kota Hasto Wardoyo Pimpin Peringatan HUT ke-78 Pemkot Yogyakarta
Pemotongan Kurban di Kejati DIY, Kajati Ungkap Makna Surah Al-Kautsar dalam Ibadah
UPT SDN 239 Gresik Gelar Penyembelihan Hewan Kurban, Tanamkan Nilai Keikhlasan
Gubernur Khofifah Hadiri Pertemuan Tahunan Haji di Istana Mina atas Undangan Putra Mahkota Arab Saudi
Wali Kota Yogyakarta Hasto Menyembelih Sapi Kurban Bantuan Presiden Prabowo
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 13 Juni 2025 - 08:18 WIB

Produksi Padi Jatim Capai 8,7 Juta Ton, Ini Kata Gubernur Khofifah

Jumat, 13 Juni 2025 - 06:50 WIB

2.670 Media Kompak, SMSI Siap Kawal Supremasi Hukum Bareng Polri

Rabu, 11 Juni 2025 - 22:00 WIB

Goda Luncurkan 9 Kendaraan Listrik Baru untuk Dukung Gaya Hidup Ramah Lingkungan

Selasa, 10 Juni 2025 - 20:08 WIB

Wali Kota Hasto Wardoyo Pimpin Peringatan HUT ke-78 Pemkot Yogyakarta

Senin, 9 Juni 2025 - 21:49 WIB

Pemotongan Kurban di Kejati DIY, Kajati Ungkap Makna Surah Al-Kautsar dalam Ibadah

Berita Terbaru

Wakil Wali Kota Probolinggo, Ina Dwi Lestari, saat mengikuti Rapat Koordinasi Percepatan Pembentukan Koperasi Merah Putih secara daring, Kamis (12/6), dari ruang Command Center | Dok Foto Ho/RadarBangsa

Ekonomi

Koperasi Merah Putih Kota Probolinggo Siap Jalan 100%

Jumat, 13 Jun 2025 - 10:39 WIB

Pelaku Nk saat diamankan di Polres Lamongan | Dok Foto Ho/RadarBangsa

Hukum - Kriminal

Stres Istri Cerewet, Suami Nekat Jadi Maling di Lamongan

Jumat, 13 Jun 2025 - 10:16 WIB