Jalan Rusak di Desa Kedungmoro, Humas DPUTR Lumajang : Kami Sudah Lakukan Survey Lapangan

- Redaksi

Kamis, 22 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humas DPUTR Kabupaten Lumajang, Subowo (Dok,Riyaman RadarBangsa)

Humas DPUTR Kabupaten Lumajang, Subowo (Dok,Riyaman RadarBangsa)

LUMAJANG, RadarBangsa.co.id – Respon cepat dilakukan oleh pihak Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang ( DPUTR ) Kabupaten Lumajang, dalam hal ini terkait jalan poros kabupaten yang rusak di Desa Kedungmoro Kecamatan Kunir, Kabupaten Lumajang Jawa Timur.

Menurut Humas DPUTR Kabupaten Lumajang, Subowo, ketika ditemui Radarbangsa.co.id di ruang kerjanya, Kamis (22/12) menyampaikan, bahwa pihaknya sudah melakukan survey terkait jalan poros kabupaten yang berada di desa Kedungmoro.

Baca Juga  Peringati Hari Bhayangkara Ke-77, Polres Lumajang Gelar Donor Darah

“Ya, kami sudah melakukan survey lapangan”, katanya.

Dijelaskanya, untuk survey ke lapangan tersebut adalah sebagai langkah awal. “Kalau kondisi seperti itu tidak bisa diatasi dengan Ngapling, secepatnya kita usulkan melalui program rencana peningkatan yang ada di Kabupaten Lumajang,” ucap Subowo, dengan mimik wajah serius.

Baca Juga  Menolak RUU HIP, MUI Kota Sorong Mengadakan Aksi Deklarasi

Saat disinggung apakah secepat nya akan dilakukan Ngapling atau perbaikan. “Ya, secepatnya”, tegasnya.

Pun demikian, kata Subowo, Karena untuk prosedur pembangunan itu sendiri, kita harus melalui sebuah tahapan-tahapan. Tahapan yang pertama adalah bentuk program usulan, kedua adalah perencanaan, dan yang ketiga nanti baru pelaksanaan. “Dan di situlah baru terakhir kita harus pelihara bersama-sama, baik dari kabupaten maupun masyarakat setempat,” jelas Subowo.

Baca Juga  BPBD Lumajang Imbau Masyarakat Jangan Tinggalkan Kompor Menyala Saat Keluar Rumah

Berita Terkait

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo
H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 07:49 WIB

H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB