Kawal Informasi Covid-19, Kadis Kominfo Pasaman “Siaga Satu”

- Redaksi

Kamis, 19 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Pasaman Williyam Hutabarat, S.Kom

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Pasaman Williyam Hutabarat, S.Kom

PASAMAN, RadarBangsa.co.id – Sebagai bentuk kewaspadaan tentang pemberitaan ataupun informasi masuk dan keluar dari situs Pasaman, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Pasaman “siaga satu”.

Bukti dan tanggung jawab Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Pasaman Williyam Hutabarat, S.Kom tentang masuk dan keluarnya informasi yang beredar di tengah-tengah masyarakat Kabupaten Pasaman tentang wabah Covid-19 tidak luput dari pantauannya.

Baca Juga  Penanggulangan Bencana, Ketua DPD PPNI Lamongan : Perawat Garda Terdepan

Hal itu ditunjukkannya dengan selalu aktif memantau dari berbagai sumber informasi dan sekaligus mengerahkan personil dinas walaupun terbatas jumlahnya.

Baca Juga  Wakil Ketua I DPRD Pasaman Berikan Bantuan ke RSUD Lubuk Sikaping

Bupati Pasaman H. Yusuf Lubis, SH, M.Si dalam rapat koordinasi Gugus Tugas Percepatan Penanganan Corona Virus Disease-19/COVID-19 Kabupaten Pasaman, di Aula Lantai III Kantor Bupati Pasaman, Selasa (17/03/2020), mengamanahkan; “Setiap informasi tentang Penanganan Corona Virus Disease-19 (Covid-19) di Kabupaten Pasaman melalui satu pintu, yaitu Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Pasaman.

Baca Juga  Pisah Sambut Kodim 0305 Pasaman, ini Pesan Bupati

Kepala Diskominfo Pasaman Williyam Hutabarat, S.Kom menyambut amanah tersebut dengan menyatakan, “siap untuk dilaksanakan” dan terus dilaksanakan tanpa mengenal waktu dan tempat. (Afzal)

Berita Terkait

Ratusan Emak-Emak Antusias Sambut Warling Bu Mimik Cawabup Sidoarjo
H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi
DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut
Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan
Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau
Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar
Jelang Hari Jadi ke-79 Jawa Timur, Pj Gubernur Adhy Karyono Pimpin Ziarah di Makam Bung Karno
Geber Sidoarjo, 15 Ribu ASN Serentak Kerja Bakti Bersihkan Kota
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 07:49 WIB

H Subandi, Calon Bupati Sidoarjo Nomer Urut 01, Merangkul Masyarakat untuk Mendengar Aspirasi di Cafe Ekopilogi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 09:25 WIB

DPU CKPP Banyuwangi : Targetkan Rampung Tahun ini Pembangunan Jembatan Karangdoro Terus Dikebut

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:10 WIB

Calon Bupati Sidoarjo H Subandi Hadiri Doa Bersama di Desa Plumbungan

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Pj Gubernur Jatim Adhy Salurkan Bantuan Air Bersih untuk Warga Blitar Terdampak Kemarau

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:13 WIB

Pj Gubernur Adhy Salurkan Bansos dan Alat Bantu Disabilitas di Blitar

Berita Terbaru

Para peserta berpose bersama Pengurus DPC Peradi SAI Sidoarjo seusai pelaksanaan UPA perdana (Foto : FYW)

Hukum - Kriminal

Ujian Profesi Advokat Perdana Sukses Digelar Peradi SAI Sidoarjo Raya

Minggu, 6 Okt 2024 - 16:55 WIB

Gaya Hidup

Sound of Ijen Caldera Bondowoso Hadirkan D’Bagindas

Minggu, 6 Okt 2024 - 11:40 WIB